WhatsApp dan Instagram Down, Saham Facebook Langsung Anjlok

Selasa, 05 Oktober 2021 - 06:43 WIB
loading...
WhatsApp dan Instagram...
Aplikasi jejaring sosial Facebook, Instagram, dan WhatsApp mendadak down dan tidak bisa digunakan pada kemarin malam di seluruh dunia. Sebagai imbas dari gangguan ini, saham Facebook langsung anjlok. Foto/Ilustrasi
A A A
JAKARTA - Aplikasi jejaring sosial Facebook , Instagram, dan WhatsApp mendadak down dan tidak bisa digunakan pada kemarin malam di seluruh dunia. Sebagai imbas dari gangguan ini, saham Facebook langsung anjlok (-5,73%) di USD 323,34 pada Selasa (5/10) pukul 01:41 WIB.



Saat ini, Facebook tengah menghadapi masalah usai dituduh lebih mementingkan pendapatan daripada menahan ujaran kebencian dan hoax di platform mereka. Keluhan ini membuat anggota parlemen di Eropa menyerukan penyelidikan atas tuduhan tersebut.

Dari dalam negeri, gangguan ini terjadi pada Senin malam (4/10) sebelum melewati tengah malam waktu Indonesia. Pihak Facebook sendiri telah mengonfirmasi masalah ini tetapi tidak memberikan alasan spesifik perihal masalah yang melatarbelakangi gangguan tersebut.

Kepada para penggunanya, Facebook mengaturkan permohonan maaf dan menyatakan bakal segera memulihkan layanannya.

"Kami sedang berusaha untuk memulihkan semuanya menjadi normal lagi secepat mungkin, dan kami mohon maaf atas ketidaknyamanan ini," kata Facebook dalam situs web resminya.



Sementara menurut pakar keamanan siber, gangguan ini bisa dipicu oleh kesalahan konfigurasi, yang mungkin bisa terjadi akibat adanya kesalahan di internal.

Di sisi lain, asumsi adanya sabotase dari pihak eksternal juga mungkin bisa jadi salah satu pemicu, dilansir Reuters, Selasa (5/10/2021).
(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Babak Belur, IHSG Dibuka...
Babak Belur, IHSG Dibuka Ambruk 9,19% ke Level 5.921
Dihantui Tarif Horor...
Dihantui Tarif 'Horor' Trump, Simak Prediksi IHSG Hari Ini
Orang Terkaya di Thailand...
Orang Terkaya di Thailand Borong Saham Perbankan Rp6,1 Triliun
IHSG Ambruk 1,55% ke...
IHSG Ambruk 1,55% ke 6.161 Sore Ini, 523 Saham Melemah Berjamaah
IHSG Sesi Siang Turun...
IHSG Sesi Siang Turun 2,30% saat Ada 555 Saham Berjatuhan
Kampus Saham Edukasi...
Kampus Saham Edukasi Pasar Modal Lewat Acara Buka Puasa Bersama
Berger Paints Resmi...
Berger Paints Resmi Akuisisi 100% Saham Asian Paints Indonesia
Boy Thohir dan Keluarganya...
Boy Thohir dan Keluarganya Borong 7,3 Juta Lembar Saham AADI
IHSG Masih Memerah di...
IHSG Masih Memerah di 6.221, Cek Saham Apa Saja yang Pesakitan
Rekomendasi
Resmikan ZCorner di...
Resmikan ZCorner di Banyumas, Baznas RI Tingkatkan Kesejahteraan UMKM
Pendarra Ceritakan Makna...
Pendarra Ceritakan Makna Mendalam Dibalik Lagu Perjalanan Singkat, Download GRATIS Lagunya hanya di TREBEL!
Saksikan Malam Ini The...
Saksikan Malam Ini The Prime Show Dokter Mesum, Fenomena Gunung Es? bersama Dhiandra Mugni, Hanya di iNews
Berita Terkini
Setiba dari Yordania,...
Setiba dari Yordania, Mentan Langsung Sidak Bulog dan PIHC
30 menit yang lalu
Rumah BUMN SIG Dampingi...
Rumah BUMN SIG Dampingi 495 UMKM Naik Kelas, Serap 1.869 Tenaga Kerja
55 menit yang lalu
Pana Oil Indonesia Terus...
Pana Oil Indonesia Terus Perkuat Jaringan Distribusi
1 jam yang lalu
Helmy Yahya dan Mardigu...
Helmy Yahya dan Mardigu Wowiek Jadi Komisaris BJB, Yusuf Saadudin Dirut
1 jam yang lalu
Tur Asia Tenggara, Xi...
Tur Asia Tenggara, Xi Jinping Desak Vietnam Lawan Intimidasi Tarif Trump
1 jam yang lalu
IHSG Parkir di Zona...
IHSG Parkir di Zona Merah, Dibebani Kinerja Sektor Keuangan
2 jam yang lalu
Infografis
Harga Centang Biru Facebook...
Harga Centang Biru Facebook dan Instagram di Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved