Tahun Depan Buwas Turun Gelanggang Atasi Harga Minyak Goreng

Selasa, 28 Desember 2021 - 19:23 WIB
loading...
Tahun Depan Buwas Turun...
Buwas menyatakan mendapat penugasan baru untuk menjual minyak goreng. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Direktur Utama Perum Bulog Budi Waseso atau Buwas mengakui baru mendapat penugasan untuk menjual minyak goreng di tahun 2022. Manajemen pun tengah mendekati sejumlah produsen untuk memperoleh pasokan minyak goreng.



Buwas menyebut, pihaknya akan menjual minyak goreng dengan harga yang lebih murah kepada penjual eceran. Saat ini manajemen, kementerian, dan lembaga (K/L) terkait tengah membahas teknis pengadaan, termasuk harganya.

"Kami siapkan adalah kemarin sudah ada pembahasan teknis, jadi Bulog akan diberi penugasan. Bulog membeli minyak goreng dari produsen, nanti dijual dengan harga yang ditetapkan pemerintah. Ini sedang diproses, mudah-mudahan segera ada keputusan," ujar Buwas, Senin (28/12/2021).

Program penjualan komoditas tersebut, kata Buwas, di luar dari pengadaan minyak goreng sebanyak 11,2 juta liter yang dilakukan oleh Kementerian Perdagangan (Kemendag). Nantinya, Bulog menargetkan sebanyak 2,4 juta ton minyak goreng yang dipasok dari beberapa produsen.

"Mungkin nanti sekitar 2,4 juta ton, kisaran segitu, ini curah," katanya.

Perihal pendanaan, Buwas memastikan tidak bersumber dari APBN, namun dari Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDPKS). BPDPKS sendiri merupakan unit noneselon di bidang pengelolaan dana perkebunan kelapa sawit yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Menteri Keuangan.



"Itu (anggaran) dari BPDPKS bukan APBN, pakai dana itu," ungkapnya.
(uka)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
BULOG Jatim Serap Hasil...
BULOG Jatim Serap Hasil Panen Hingga 300 Ribu Ton Setara Beras
Perkuat Ketahanan Pangan...
Perkuat Ketahanan Pangan Nasional, Perum BULOG Siap Dukung Koperasi Merah Putih
Potensial Turun Mutu,...
Potensial Turun Mutu, Pengamat: Beras Bulog Harus Segera Disalurkan
Setiba dari Yordania,...
Setiba dari Yordania, Mentan Langsung Sidak Bulog dan PIHC
Presiden Prabowo dan...
Presiden Prabowo dan Gubernur Jabar Apresiasi Kinerja Bulog saat Panen Raya
Hari Kedua Lebaran,...
Hari Kedua Lebaran, Mentan Tancap Gas Sidak 4 Gudang Bulog di Sulsel
Bulog Serap Gabah Petani...
Bulog Serap Gabah Petani Capai 725.000 Ton Setara Beras, Rekor 10 Tahun Terakhir
Serapan BULOG Naik 2.000%,...
Serapan BULOG Naik 2.000%, Hensa: Memang Dingin Tangan Mentan Amran
Serapan Bulog Naik 2.000...
Serapan Bulog Naik 2.000 Persen, Hensa: Memang Dingin Tangan Mentan Amran
Rekomendasi
Senator Jerman Juluki...
Senator Jerman Juluki Tesla Mobil Nazi, Elon Musk Makin Dibenci di Eropa
Eubank Jr Kecam Tim...
Eubank Jr Kecam Tim Benn usai Didenda Rp7,6 M karena Kelebihan Berat 0,05 Pon
TOP 10 MasterChef Indonesia...
TOP 10 MasterChef Indonesia Season 12 Siap Hadirkan Tantangan Menantang, Menguji Ketelitian dan Kecepatan Para Kontestan!
Berita Terkini
Harta 50 Miliarder Korea...
Harta 50 Miliarder Korea Melorot Jadi Rp1.646 T Gegara Darurat Militer dan Tarif AS
54 menit yang lalu
BULOG Jatim Serap Hasil...
BULOG Jatim Serap Hasil Panen Hingga 300 Ribu Ton Setara Beras
1 jam yang lalu
Menteri Keuangan AS...
Menteri Keuangan AS Bertemu Menko Airlangga Mendorong Proses Negosiasi Tarif
2 jam yang lalu
Perang Dagang dan Penurunan...
Perang Dagang dan Penurunan Pendapatan Minyak Bikin Menkeu Rusia Was-was
3 jam yang lalu
Ingin Punya Rumah Terganjal...
Ingin Punya Rumah Terganjal SLIK, Menteri Ara Ajak Pengembang, Bank, dan OJK, Diskusi
3 jam yang lalu
Rapor Bursa Sepekan:...
Rapor Bursa Sepekan: IHSG Naik 3,74 Persen, Market Cap Tumbuh Rp441 Triliun
4 jam yang lalu
Infografis
Harga Tiket Pesawat...
Harga Tiket Pesawat Turun 10 Persen Saat Nataru 2024/2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved