Seharian Kebakaran, IHSG Hari Ini Ditutup Turun ke 6.734

Senin, 14 Februari 2022 - 15:42 WIB
loading...
Seharian Kebakaran,...
IHSG hari ini ditutup melemah pada penutupan perdagangan sesi akhir, Senin 14 Februari 2022. FOTO/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berada di zona merah pada sesi terakhir perdagangan hari ini. IHSG ditutup melemah 81,12 poin atau 1,19 persen ke 6.734.

Pada penutupan perdagangan, Senin (14/2/2022), terdapat 158 saham menguat, 403 saham melemah dan 123 saham stagnan. Transaksi perdagangan mencapai Rp12,4 triliun dari 22,9 miliar lembar saham yang diperdagangkan.



Indeks LQ45 turun 9,03 poin atau 0,93 persen ke 962,64, indeks JII turun 7,39 poin atau 1,30 persen ke 561,54, indeks IDX30 turun 5,62 poin atau 1,08 persen ke 513, dan indeks MNC36 turun 3,76 poin atau 1,14 persen ke 325,44.

Sementara itu, saham-saham yang masuk top gainers yaitu PT Indo Pureco Pratama Tbk (IPPE) naik Rp54 atau 20 persen ke Rp324, saham PT Widodo Makmur Perkasa Tbk (WMPP) naik Rp16 atau 12,60 persen ke Rp143, dan saham PT Eagle High Plantations Tbk (BWPT) naik Rp8 atau 10,13 persen ke Rp87.



Adapun saham-saham yang masuk top losers antara lain, PT Bank Neo Commerce Tbk (BBYB) turun Rp160 atau 6,99 persen ke Rp2.130, saham PT Nusatama Berkah Tbk (NTBK) turun Rp8 atau 6,78 persen ke Rp110, dan saham PT MNC Kapital Indonesia Tbk (BCAP) turun Rp14 atau 6,54 persen ke Rp200.

(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
IHSG Semringah Sore...
IHSG Semringah Sore Ini, Menguat 1,32% ke Level 6.617
IHSG Nyungsep 2,14%...
IHSG Nyungsep 2,14% ke Level 6.380, Sektor Ini Paling Merana
23 Calon Emiten Beraset...
23 Calon Emiten Beraset Besar Siap Melantai di Bursa
Bursa Sepekan: IHSG...
Bursa Sepekan: IHSG Tergerus 7,83%, Dana Asing Kabur Rp10,2 Triliun
IHSG Ditutup Ambruk...
IHSG Ditutup Ambruk 3,31% ke Level 6.270, Transaksi Tembus Rp20,55 Triliun
Sektor Keuangan Terpukul,...
Sektor Keuangan Terpukul, IHSG Babak Belur Ambruk ke 6.400
IHSG Ditutup Anjlok...
IHSG Ditutup Anjlok 1,83% ke 6.485 Diwarnai Kejatuhan 435 Saham
IHSG Kebakaran, Hari...
IHSG Kebakaran, Hari Ini Berakhir Ambruk 2,41 Persen ke 6.587
Anjlok Lagi, IHSG Sesi...
Anjlok Lagi, IHSG Sesi I Terpangkas 2,34 Persen ke 6.591
Rekomendasi
Sosok Terduga Pelaku...
Sosok Terduga Pelaku Pembunuhan Ibu dan Anak dalam Toren Tambora
Konten kreator Bobon...
Konten kreator Bobon Santoso Mualaf, Ustaz Derry Sulaiman Bimbing Ucap Syahadat
Hari Ini DKPP Periksa...
Hari Ini DKPP Periksa Kabag TU Bawaslu terkait Dugaan Asusila
Berita Terkini
Resmi Jadi Bank Emas,...
Resmi Jadi Bank Emas, Pegadaian Salurkan PMK Emas ke PT Lotus Lingga Pratama
38 menit yang lalu
PBJT Jasa Kesenian dan...
PBJT Jasa Kesenian dan Hiburan, Berikut Objek Pajak dan Besaran Tarifnya
1 jam yang lalu
Inilah 5 Aplikasi Kripto...
Inilah 5 Aplikasi Kripto Terlengkap di Indonesia
2 jam yang lalu
Harga Emas Antam Terperosok...
Harga Emas Antam Terperosok Rp14.000 per Gram, Berikut Rinciannya
2 jam yang lalu
Vietnam Bakal Bangun...
Vietnam Bakal Bangun Pabrik Mobil Listrik di Indonesia, Rosan: Mereka Sangat Serius
4 jam yang lalu
Pengangguran di Singapura...
Pengangguran di Singapura Bakal Dapat Gaji Rp74 Juta per Bulan, Termasuk Korban PHK
4 jam yang lalu
Infografis
HGU 100 Tahun Dipermasalahkan,...
HGU 100 Tahun Dipermasalahkan, UU IKN Digugat Warga Dayak ke MK
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved