Jajal Taksi Tesla Besutan BlueBird, Menhub: Empuk, Serasa Jadi Orang Kaya

Kamis, 21 April 2022 - 11:13 WIB
loading...
A A A
Dengan begitu, langkah ini mendukung upaya pemerintah mengurangi emisi karbon di sektor transportasi dan juga mendukung percepatan impelemntasi penggunaan kendaraan bermotor listrik berbasis baterai (KBLBB) di Indonesia.

“Sebagaimana tertuang dalam Peraturan Presiden Nomor 55 Tahun 2019 tentang Percepatan Program KBLBB untuk Transportasi Jala. Pemerintah mendukung penuh langkah Blue Bird untuk kelangsungan dunia yang lebih baik ke depannya,” tandasnya.

Jajal Taksi Tesla Besutan BlueBird, Menhub: Empuk, Serasa Jadi Orang Kaya


Menhub berharap, penggunaan kendaraan listrik merupakan upaya mewujudkan transportasi yang berkelanjutan (sustainable) dan dapat mempercepat terwujudnya ekosistem kendaraan listrik yang terintegerasi pada tahun 2030, dan mencapai target net zero emission pada tahun 2060.

(akr)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1353 seconds (0.1#10.140)