203 Saham Perkasa, IHSG Hari Ini Dibuka Menguat di 6.949

Kamis, 30 Juni 2022 - 09:39 WIB
loading...
203 Saham Perkasa, IHSG...
IHSG hari ini dibuka menguat. Foto/Dok MPI/Faisal Rahman
A A A
JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) hari ini dibuka di zona hijau. Indeks menguat di level 6.949 pada perdagangan Kamis (30/6/2022). Tepat pukul 09:04 WIB, indeks acuan bergerak menguat 33,58 poin atau 0,48% di 6.975,93.

Terdapat 203 saham menguat, 138 saham melemah, dan 193 lainnya stagnan. Nilai transaksi perdagangan mencapai Rp902,82 miliar dari 1,89 miliar saham yang diperdagangkan.

Deretan saham yang masuk top gainers antara lain PT Trimegah Karya Pratama Tbk (UVCR) menanjak 8,47% di Rp191, PT Cilacap Samudera Fishing Industries Tbk (ASHA) menguat 7,89% di Rp164, dan PT Wahana Inti Makmur Tbk (NASI) tumbuh 5,83% di Rp218.



Sedangkan saham-saham yang masuk top losers di antaranya saham PT Berkah Beton Sadaya Tbk (BEBS) anjlok 6,80% di Rp3.700, PT Samudera Indonesia Tbk (SMDR) tertekan 6,71% di Rp2.780, dan PT Winner Nusantara Jaya Tbk (WINR) turun 6,25% di Rp75

Tiga saham yang teraktif diperdagangkan antara lain PT Cilacap Samudera Fishing Industries Tbk (ASHA), PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI), dan PT Jasnita Telekomindo Tbk (JAST).



Sementara tiga saham dengan nilai transaksi terbesar yakni PT Berkah Beton Sadaya Tbk (BEBS), PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI), dan PT Bank Central Asia Tbk (BBCA).

Sejumlah bursa di kawasan Asia tampak bergerak variatif yakni Hang Seng (Hong Kong) turun 0,23%, Nikkei 225 (Jepang) koreksi 0,92%, SSEC Shanghai (China) menguat 0,43%, dan Straits Times (Singapura) turun 0,21%.
(ind)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
IHSG Parkir di Zona...
IHSG Parkir di Zona Merah, Dibebani Kinerja Sektor Keuangan
IHSG Terus Menanjak...
IHSG Terus Menanjak Naik, Pagi Ini Dibuka Sentuh 6.452
IHSG Ditutup Menghijau...
IHSG Ditutup Menghijau 1,15% ke Level 6.441 Sore Ini
IHSG Sesi Akhir Ditutup...
IHSG Sesi Akhir Ditutup Menguat 1,7% ke 6.368 di Awal Pekan
IHSG Mengawali Pekan...
IHSG Mengawali Pekan Ini di 6.225, Memerah dengan Transaksi Saham Rp640,5 M
Melongok Rekomendasi...
Melongok Rekomendasi Saham saat IHSG Bergerak Terbatas Jelang Neraca Dagang dan Dividen Bank
Fenomena IHSG Pasca-Lebaran:...
Fenomena IHSG Pasca-Lebaran: Penurunan Jadi Peluang untuk Rebound
IHSG Dibuka Balik ke...
IHSG Dibuka Balik ke Zona Merah, Mayoritas Sektor Kompak Turun
IHSG Hari Ini Berakhir...
IHSG Hari Ini Berakhir Melompat 4,79 Persen ke Level 6.254
Rekomendasi
Mahfud MD Apresiasi...
Mahfud MD Apresiasi Peran Presiden Prabowo Dalam Pemberantasan Korupsi
Kemendagri-Asbanda Teken...
Kemendagri-Asbanda Teken MoU SPD2 Online pada SPID
Huawei Siap Pajang Aito...
Huawei Siap Pajang Aito M8 di Shanghai Motor Show 2025
Berita Terkini
Industri Bahan Bangunan...
Industri Bahan Bangunan Menuju Konstruksi Hijau
22 menit yang lalu
Bursa Kripto OKX Masuk...
Bursa Kripto OKX Masuk Pasar Amerika Serikat
23 menit yang lalu
Layanan Kripto Global...
Layanan Kripto Global Terdampak Gangguan AWS, Indodax Tetap Aman
1 jam yang lalu
Trump Semprot Bos The...
Trump Semprot Bos The Fed: Pemecatannya Tak Bisa Dilakukan dengan Cepat
1 jam yang lalu
MDLN Pangkas Beban Utang...
MDLN Pangkas Beban Utang Obligasi Luar Negeri Rp1,7 T melalui Buyback and Exchange Offer
2 jam yang lalu
Bank Jatim Siap Salurkan...
Bank Jatim Siap Salurkan KUR PMI
2 jam yang lalu
Infografis
Kapal Induk Kedua Tiba...
Kapal Induk Kedua Tiba di Timur Tengah, AS Serius Ancam Iran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved