Subsidi BBM Tahun Ini Akan Bebani APBN Tahun Depan

Selasa, 30 Agustus 2022 - 13:51 WIB
loading...
Subsidi BBM Tahun Ini...
Subsidi dan kompensasi BBM akan menjadi masalah buat APBN 2023. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Menteri Keuangan Sri Mulyani menyoroti situasi tren kenaikan penggunaan bahan bakar minyak (BBM) saat ini. Bahkan, dia memperkirakan subsidi dan kompensasi energi, termasuk BBM, bisa melampaui Rp698 triliun sampai akhir 2022 sehingga akan berdampak pada APBN tahun depan.



“Jumlah ini bakal menjadi tambahan belanja di RAPBN 2023,” ujar Sri dalam Rapat Paripurna DPR RI ke-3 Masa Persidangan I Tahun 2022-2023 di Jakarta, Selasa(30/8/2022).

Mengingat subsidi kemarin masih belum sepenuhnya tepat sasaran, Sri menegaskan bahwa pemerintah akan terus berupaya memperbaikinya. Upaya itu agar subsidi bisa dirasakan oleh masyarakat miskin dan rentan yang memang membutuhkan bantuan.

"Karena saat ini rumah tangga miskin dan tidak mampu cuma menikmati 5% dari subsidi solar dan 20% subsidi Pertalite. Ini akan meningkatkan kesenjangan makin tinggi antar-masyarakat," terang Sri.

Kendati demikian, upaya perbaikan tepat sasaran subsidi energi akan dilakukan secara hati-hati, bertahap, dan mempertimbangkan kondisi pemulihan ekonomi secara nasional dan dampaknya terhadap seluruh masyarakat.



"Upaya-upaya ini akan kami ambil secara simultan melalui proses kalibrasi untuk melindungi masyarakat miskin dan rentan, menjaga proses pemulihan ekonomi, dan melakukan langkah-langkah konsolidasi penyehatan APBN," pungkas Sri.

(uka)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pengelolaan BBM di Indonesia...
Pengelolaan BBM di Indonesia Didorong Lebih Ramah Lingkungan
BLT BBM Rp300.000 Cair...
BLT BBM Rp300.000 Cair Bulan Ini, Begini Cara Cek Penerima Bansos hingga Pencairannya
Tinjau Integrated Terminal...
Tinjau Integrated Terminal Jakarta Plumpang, BPKN: Cek Kualitas Dilaksanakan Berlapis
Pengawasan Ketat, Manajer...
Pengawasan Ketat, Manajer SPBU Pastikan Kualitas BBM Sesuai Standar Mutu
Dirut Pertamina Cek...
Dirut Pertamina Cek Langsung Kualitas BBM di SPBU, Gandeng Lembaga Independen
Respons Kabar THR PNS...
Respons Kabar THR PNS Tak Cair 100%, Ini Kata Sri Mulyani
LEMIGAS Uji Kualitas...
LEMIGAS Uji Kualitas BBM Pertamina dan Nilai RON Diukur dari 75 Sampel, Begini Hasilnya
Tepis Isu Oplosan, Pertamina...
Tepis Isu Oplosan, Pertamina Tegaskan Kualitas Pertamax Sesuai Spesifikasi
Sejumlah Petinggi Subholding...
Sejumlah Petinggi Subholding Jadi Tersangka, Pertamina Jamin Distribusi BBM Aman
Rekomendasi
MNC Life Bersama MNC...
MNC Life Bersama MNC Insurance Gelar NgabubuTreat: Make Up Class untuk Rayakan Hari Perempuan Internasional
Direktur Persiba Balikpapan...
Direktur Persiba Balikpapan Ternyata Bandar Narkoba di Kalimantan Timur
PSI Perorangan Jadi...
PSI Perorangan Jadi Kendaraan Politik Baru Jokowi? Begini Analisis Pengamat
Berita Terkini
Profil Iskandar, CEO...
Profil Iskandar, CEO Indonesia Airlines Kelahiran Aceh
22 menit yang lalu
Perusahaan Singapura...
Perusahaan Singapura Bikin Indonesia Airlines, Kemenhub: Belum Kantongi Izin Terbang
1 jam yang lalu
Pengelolaan BBM di Indonesia...
Pengelolaan BBM di Indonesia Didorong Lebih Ramah Lingkungan
1 jam yang lalu
Pengangkatan CPNS dan...
Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024 Ditunda, MenpanRB Sudah Lapor ke Presiden
2 jam yang lalu
Pantengin! Besaran THR...
Pantengin! Besaran THR Ojol, Pegawai Swasta, BUMN, dan BUMD Diumumkan Menaker Besok
3 jam yang lalu
THR PNS Kapan Cair?...
THR PNS Kapan Cair? Begini Jawaban Singkat Prabowo
4 jam yang lalu
Infografis
Hati-hati, Ini 5 Efek...
Hati-hati, Ini 5 Efek Puasa Tanpa Sahur bagi Kesehatan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved