Jaga Aktivitas Bisnis, Pupuk Kaltim Tingkatkan Kesehatan Kawasan Pelabuhan

Selasa, 20 September 2022 - 15:15 WIB
loading...
A A A
Begitu juga dengan pengelolaan dan pengoperasian terminal khusus berdasarkan konsep pelabuhan ramah lingkungan sesuai persyaratan green port, dapat terus ditingkatkan dalam mewujudkan industri berwawasan lingkungan. "Kami sangat mengapresiasi langkah Pupuk Kaltim terhadap penyelenggaraan pelabuhan sehat yang selama ini berjalan, terlebih dengan penerapan aspek green port yang telah diakui Kemenko Marves," ungkap Decky.

Mengingat kegiatan kepelabuhanan tidak dapat berdiri sendiri, Pupuk Kaltim pun diharap terus mengoptimalkan sinergi dan kerja sama dengan stakeholder terkait, agar penilaian kinerja pelabuhan dalam mendukung aktivitas dan proses di lingkup perusahaan makin meningkat secara signifikan.



"Semoga dari konsistensi yang dijalankan, Pupuk Kaltim dapat terus mempertahankan predikat pelabuhan sehat sebagai cita-cita bersama dalam mendukung kemajuan perusahaan," pungkas Decky.

(uka)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1932 seconds (0.1#10.140)