Seluruh Cabang BNI di Papua Beroperasi Normal Senin Depan

Minggu, 01 September 2019 - 10:01 WIB
Seluruh Cabang BNI di...
Seluruh Cabang BNI di Papua Beroperasi Normal Senin Depan
A A A
JAKARTA - Semangat memberikan pelayanan menjadi penyemangat para Hi-Movers BNI untuk mengoperasikan salah satu Kantor Cabang di Jayapura, Papua pada akhir pekan ini.

Pelayanan Weekend Banking ini dibuka setelah Jayapura dilanda kerusuhan sehari sebelumnya.

"Mulai Sabtu, 31 Agustus 2019, kami mengoperasikan Kantor Kas Ahmad Yani di Jayapura. Dan banyak warga yang memanfaatkan pelayanan kami ini," ujar Corporate Secretary BNI Meiliana di Jakarta, Sabtu (31/8/2019).

Kantor Kas BNI Ahmad Yani menjadi cabang bank pertama di Jayapura yang membuka kembali operasionalnya.

Layanan yang tersedia antara lain transaksi tarik/setor tunai, pembukaan rekening, pembayaran tagihan, dan lain sebagainya.

"Apabila tidak ada hambatan, seluruh kantor cabang kami di Jayapura akan kembali beroperasi pada hari Senin, 2 September 2019. BNI berharap layanan perbankan yang telah dioptimalkan ini dapat mempercepat pemulihan Papua pasca peristiwa yang telah terjadi," ujar Meiliana.
(ind)
Berita Terkait
HUT BNI ke-74, Pegawai...
HUT BNI ke-74, Pegawai dan Serikat Pekerja Sebar 146.000 Paket Sembako
BNI Ubah Jam Operasional...
BNI Ubah Jam Operasional Selama Bulan Ramadan
Peringati HUT ke-76,...
Peringati HUT ke-76, BNI Terus Berkomitmen Tingkatkan Kualitas Pelayanan dan SDM
Bantu Perangi COVID-19,...
Bantu Perangi COVID-19, UKM Binaan BNI Turut Produksi APD
BNI Cetak Laba Bersih...
BNI Cetak Laba Bersih Rp5,4 T di Awal 2025, Kredit dan Tabungan Tumbuh Solid
Perkuat Kolaborasi,...
Perkuat Kolaborasi, BNI Seoul Buka Peluang Pasar
Berita Terkini
19 Perusahaan Korsel...
19 Perusahaan Korsel Bakal Tambah Investasi Rp30 Triliun usai Bertemu Prabowo, Ini Daftarnya
43 menit yang lalu
Optimalkan Potensi KEK...
Optimalkan Potensi KEK Mandalika dengan Membangun Ekosistem Pariwisata Hijau
43 menit yang lalu
Penertiban Kawasan Hutan...
Penertiban Kawasan Hutan Diminta Utamakan Kepastian Hukum dan Data Valid
59 menit yang lalu
Mendorong Hilirisasi...
Mendorong Hilirisasi Industri Berbasis Sumber Daya Lokal di Maluku Utara
1 jam yang lalu
Perluas Portofolio,...
Perluas Portofolio, Home Credit Tawarkan Pembiayaan Modal Usaha hingga Rp50 Juta
1 jam yang lalu
Rekor Belanja Militer...
Rekor Belanja Militer Dunia Capai Rp45.356 Triliun, AS Sumbang 37%
1 jam yang lalu
Infografis
Ngonten di Depan Rumah...
Ngonten di Depan Rumah Korban Kebakaran LA, Uya Kuya Bakal Diperiksa MKD
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved