Lion Air datangkan dua pesawat Boeing

Senin, 28 Januari 2013 - 17:36 WIB
Lion Air datangkan dua...
Lion Air datangkan dua pesawat Boeing
A A A
Sindonews - Maskapai penerbangan Lion Air tadi malam menerima tambahan dua pesawat jenis Boeing di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Cengkareng, Banten. Pesawat ini didatangkan langsung dari pabrikan pesawat Boeing, Amerika Serikat.

"Kita telah menerima Boeing 737-800 NG dengan nomor pesawat PK-LKP yang ke-80 dari total Boeing 737-800 NG dan 737-900 ER yang telah diterima Lion. Selang beberapa jam, tiba pesawat ke 81," ujar Direktur Umum Lion Air, Edward Siraid saat jumpa pers di Kantor Lion Air, Jakarta, Senin (28/1/2013).

Hingga saat ini, kata Edward, Lion Air telah memilik 95 pesawat yang terdiri dari dua MD-90, dua unit Boeing 737-300, delapan unit Boeing 737-400, 68 unit Boeing 737-900 ER dan 14 unit Boeing 737-800 NG dan Boeing 747-400 sebanyak dua unit.

"Hingga akhir tahun ini, Lion Air akan menambah 11 unit pesawat baru, yang akan datang yaitu jenis Boeing 737-900 ER," ungkapnya.

Total jumlah pesawat tersebut, kata Edward, hingga kini Lion Air melayani 534 frekuensi penerbangan per hari. Sebagai informasi, Lion Air Group telah menandatangani kontrak dengan Boeing untuk pemesanan 178 pesawat jenis 737-800 NG dan 737-900 ER.
(izz)
Berita Terkait
Super Jet Resmi Beroperasi,...
Super Jet Resmi Beroperasi, Warga Net Pertanyakan THR Lion Air Selama Dua Tahun
Pesawat Lion Air Tergelincir
Pesawat Lion Air Tergelincir
3 Maskapai Milik Lion,...
3 Maskapai Milik Lion, Nomor 1 Rajanya Pelosok Tanah Air
3 Maskapai di Bawah...
3 Maskapai di Bawah Lion Air Group, Ini Daftarnya
Pelamar Kerja Lion Air...
Pelamar Kerja Lion Air Membeludak, Jalan Suryadarma Tangerang Macet Parah
Lion Air Investigasi...
Lion Air Investigasi Video Viral Paket yang Dilempar dari Pesawat
Berita Terkini
Janji Manis Wamenaker,...
Janji Manis Wamenaker, Bakal Rekrut Kembali Korban PHK Sritex
39 menit yang lalu
Chandra Asri dan Glencore...
Chandra Asri dan Glencore Resmi Kuasai Kilang Shell Singapura Senilai Rp4,2 Triliun
2 jam yang lalu
Ikut Pertamina UMK Academy,...
Ikut Pertamina UMK Academy, Produk UMKM Bisa Go Global
2 jam yang lalu
Risiko Resesi Amerika...
Risiko Resesi Amerika Semakin Besar, Begini Isi Ramalan Goldman Sachs
3 jam yang lalu
BRI Bagikan Tips Terhindar...
BRI Bagikan Tips Terhindar dari Penipuan dan Kejahatan Siber yang Marak saat Lebaran
3 jam yang lalu
Tak Kenal Libur, Bulog...
Tak Kenal Libur, Bulog Terus Menyerap Gabah dan Beras
3 jam yang lalu
Infografis
Prancis Kerahkan Pesawat...
Prancis Kerahkan Pesawat Bersenjata Nuklir ke Perbatasan Jerman
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved