Newmont Didesak Setor Jaminan Pembangunan Smelter

Senin, 01 September 2014 - 16:42 WIB
Newmont Didesak Setor...
Newmont Didesak Setor Jaminan Pembangunan Smelter
A A A
JAKARTA - Ketua Komisi VII DPR RI Milton Pakpahan mengaku menyambut positif atas niatan PT Newmont Nusa Tenggara (NNT) untuk mencabut gugatan arbitrasenya kepada pemerintah, yang diajukan di International Center for Settlement of Investment Disputes (ICSID).

Namun, perusahaan tambang tersebut tetap harus mewujudkan komitmen dengan menyetorkan uang senilai USD25 juta atau sekitar Rp292,9 miliar (kurs Rp11.716/USD) sebagai uang muka pembangunan smelter.

Dia mengaku tidak khawatir ada anggapan 10 juta pekerja yang menganggur. Sebab, dia mengklaim smelter ini nantinya akan menyerap tenaga kerja juga.

"Nanti ada sektor upstream ke downstream. Ada smelter, ada transport. Kan, ada proses. Ada capital. Ada multiplier effect dan ini diakui. Yang penting business friendly, ketersediaan lahan, dan kepastian hukum yang nyaman," ujar Milton di Gedung DPR/MPR RI, Jakarta, Senin (1/9/2014).

Ditemui dalam kesempatan yang sama, Anggota Komisi VII Fraksi Partai Golkar, Dito Ganinduto pun mengapresiasi langkah Newmont yang mencabut gugatannya tersebut.

"Saya kira bagus. Dia setuju menjalankan hilirisasi dengan memberikan jaminan hilirisasi dan bisa mengekspor konsentrat," ujarnya.

(Baca: Pemerintah Setujui Pencabutan Gugatan Newmont)
(izz)
Berita Terkait
Gempa Berkekuatan M7,5...
Gempa Berkekuatan M7,5 Guncang Larantuka, Nusa Tenggara Timur
Freeport Bisa Lega,...
Freeport Bisa Lega, Permendag Ekspor Konsentrat Rampung Pekan Ini
Gempa M5,8 Guncang Bima...
Gempa M5,8 Guncang Bima Nusa Tenggara Barat
Gempa M3,6 Guncang Lembata...
Gempa M3,6 Guncang Lembata Nusa Tenggara Timur
Peduli Bencana NTT,...
Peduli Bencana NTT, Anies Posting Nomor Rekening Sejumlah Lembaga Kemanusiaan Pengumpul Donasi
Pegadaian Ingin Kembali...
Pegadaian Ingin Kembali Membuat Warga NTB dan Sulut Tersenyum
Berita Terkini
Dorong Ekonomi Kerakyatan,...
Dorong Ekonomi Kerakyatan, BRI Salurkan KUR Rp42,23 Triliun hingga Maret 2025
31 menit yang lalu
Bitcoin Lampaui Google...
Bitcoin Lampaui Google dan Amazon, Masuk 5 Besar Aset Global
1 jam yang lalu
IHSG Akhir Pekan Dibuka...
IHSG Akhir Pekan Dibuka Hijau ke 6.660, Unilever Pimpin Top Gainers
2 jam yang lalu
Negosiasi Gagal, Trump...
Negosiasi Gagal, Trump Siap Berlakukan Tarif Baru Dua Pekan ke Depan
2 jam yang lalu
Tarif Tol Semarang A,B,C...
Tarif Tol Semarang A,B,C Naik Mulai 26 April, Segini Besarannya
3 jam yang lalu
China Desak AS Cabut...
China Desak AS Cabut Kebijakan Tarif Sepihak, Bantah Sudah Bicara dengan Trump
3 jam yang lalu
Infografis
2025, Anggaran untuk...
2025, Anggaran untuk Pembangunan IKN Hanya Rp143 Miliar
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved