Pemerintah Optimis Target Lifting Minyak Tercapai

Kamis, 19 Maret 2015 - 17:37 WIB
Pemerintah Optimis Target...
Pemerintah Optimis Target Lifting Minyak Tercapai
A A A
JAKARTA - Pemerintah optimis target produksi minyak siap jual (lifting) dalam Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) 2015 sebesar 825.000 barel per hari tercapai.

Plt Direktur Jenderal Minyak dan Gas Bumi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) I Gusti Nyoman Wiratmadja Puja menuturkan, target tersebut dihitung berdasarkan realisasi puncak produksi tahun ini dari Lapangan Migas Banyu Urip, Cepu, Jawa Tengah.

Namun, dia belum menyebutkan besaran tambahan dari puncak produksi tersebut. "Minggu depan Cepu mulai nambah lagi," ungkap Wiratmadja di Jakarta, Kamis (19/3/2015).

Menurutnya, Blok Cepu sebagai andalan untuk mendongkrak target lifting APBN 2015 karena untuk bulan ini lifting masih di bawah 800.000 bph. Sementara, puncak produksi Blok Cepu diperkirakan pada Agustus dengan total produksi 165.000 bph.

"Kita berharap Cepu tidak terlambat karena nanti begitu Cepu naik itu bisa menutup," pungkas dia.
(izz)
Berita Terkait
Dekati Target APBN,...
Dekati Target APBN, Lifting Minyak Semester I/2020 Capai 94,5%
Lifting Minyak RI Kuartal...
Lifting Minyak RI Kuartal I 2024 Tembus 567 Ribu BOPD
Kuartal I/2020, Lifting...
Kuartal I/2020, Lifting Migas Capai 90,4%
Tak Capai Target, Lifting...
Tak Capai Target, Lifting Minyak Kuartal I-2023 hanya 612 Ribu Barel per Hari
Lifting Migas Kuartal...
Lifting Migas Kuartal I-2021 Tak Capai Target, Ini Sebabnya!
Tak Capai Target, Lifting...
Tak Capai Target, Lifting Migas Anjlok di Semester I 2023
Berita Terkini
Prudential Dukung Keberlanjutan...
Prudential Dukung Keberlanjutan Lingkungan di Kepulauan Seribu
1 jam yang lalu
Deretan Gedung Pendidikan...
Deretan Gedung Pendidikan Garapan Waskita, Lengkap dengan Nilai Proyeknya
1 jam yang lalu
Genjot Transformasi...
Genjot Transformasi Digital, Anak Usaha Raksasa Telekomunikasi Jerman Perluas Pasar di RI
1 jam yang lalu
LG Batal Bangun Pabrik...
LG Batal Bangun Pabrik Baterai Mobil Listrik di RI, Menteri Rosan Ungkap Penggantinya
2 jam yang lalu
Deposito Emas Pegadaian...
Deposito Emas Pegadaian Capai 1 Ton, Direktur Utama Dorong Masyarakat untuk Investasi Aktif
2 jam yang lalu
Realisasi Investasi...
Realisasi Investasi Kuartal I/2025 Capai Rp465,2 Triliun, Rosan: Sesuai Target
2 jam yang lalu
Infografis
Jadi Target Rudal Houthi,...
Jadi Target Rudal Houthi, Kapal Induk AS Terpaksa Melarikan Diri
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved