Gubernur BI: Tim Percepatan Perluasan Digitalisasi Daerah Meluncur Pekan Ini

Senin, 05 April 2021 - 09:44 WIB
Pada gilirannya, digitalisasi dapat membuka lebar pintu peluang inklusi ekonomi dan keuangan bagi seluruh masyarakat, termasuk segmen masyarakat unbanked dan UMKM di Indonesia yang hingga kini masih mencapai 51%.



Menyikapi kondisi tersebut, pemerintah dan regulator perlu proaktif mendorong pengembangan dan perluasan ekosistem ekonomi dan keuangan digital serta mendorong inovasi dan teknologi karena mampu meningkatkan produktivitas, efisiensi, dan inklusivitas sekaligus mempercepat upaya Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN).

Namun demikian, di sisi lain pemerintah dan regulator juga perlu waspada akan tantangan dan risiko yang mengiringi kehadiran inovasi dan perkembangan teknologi tersebut. "Untuk itu, pendekatan yang berimbang (striking the right balance) antara mendorong inovasi dan memitigasi risiko perlu dilakukan dengan seksama dan dalam takaran yang tepat," jelasnya.
(akr)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More