Holding BUMN Perkebunan Raih Laba Bersih Rp5,06 Triliun
Rabu, 23 November 2022 - 17:33 WIB
Kinerja operasional, khususnya komoditi tebu lambat laun mulai menunjukkan upaya perusahaan yang berkomitmen mendukung swasembada gula nasional melalui perbaikan tata kelola budidaya, yang tecermin dari peningkatan produksi dan produktivitas tebu. Percepatan swasembada gula nasional dilakukan untuk sejumlah tujuan, di antaranya menjamin ketahanan pangan nasional dan menjamin ketersediaan bahan baku dan bahan penolong industri.
Abdul Ghani menambahkan, PTPN Group terus bertransformasi dan berupaya meningkatkan kinerjanya melalui langkah-langkah strategis, terus berkomitmen dalam menjaga keberlanjutan kelestarian lingkungan melalui program pengembangan energi baru dan terbarukan, mengimplementasikan sertifikasi sustainability RSPO, ISPO dan ISCC, dan menerapkan prinsip-prinsip good corporate governance.
“Capaian kinerja positif ini tentu akan terus kita tingkatkan sebagaimana target yang telah ditetapkan perusahaan,” tutup Abdul Ghani.
Abdul Ghani menambahkan, PTPN Group terus bertransformasi dan berupaya meningkatkan kinerjanya melalui langkah-langkah strategis, terus berkomitmen dalam menjaga keberlanjutan kelestarian lingkungan melalui program pengembangan energi baru dan terbarukan, mengimplementasikan sertifikasi sustainability RSPO, ISPO dan ISCC, dan menerapkan prinsip-prinsip good corporate governance.
Baca Juga
“Capaian kinerja positif ini tentu akan terus kita tingkatkan sebagaimana target yang telah ditetapkan perusahaan,” tutup Abdul Ghani.
(uka)
tulis komentar anda