Jokowi Pastikan Tak Ada Subsidi untuk Kereta Cepat Jakarta Bandung

Rabu, 13 September 2023 - 13:43 WIB
loading...
Jokowi Pastikan Tak...
Jokowi memastikan tak ada subsidi untuk kereta cepat. Foto/RakaDwiNovianto/MPI
A A A
JAKARTA - Presiden Joko Widodo atau Jokowi memastikan bahwa moda transportasi Kereta Cepat Jakarta-Bandung tidak mendapatkan subsidi dari pemerintah.



"Tidak ada subsidi," kata Jokowi di Stasiun Padalarang, Bandung Barat, Rabu (13/9/2023).

Jokowi menjelaskan bahwa tarif pada kereta cepat telah dikalkulasikan sebelum diberitahukan kepada masyarakat. Meski begitu, dirinya hanya ingin masyarakat dapat berpindah dari moda transportasi pribadi ke transportasi massal.

"Itu semua kan ada kalkulasinya, semuanya ada hitung-hitungan. mestinya. Tapi yang paling penting, kita ingin mendorong agar masyarakat berpindah dari mobil ke transportasi massal, baik itu kereta cepat, MRT, LRT, bus," jelasnya.

Jokowi juga meminta masyarakat mencoba langsung kereta cepat Jakarta Bandung. Sebab, menurutnya dengan kecepatan hampir 350 km per jam, dari stasiun Halim menuju Padalarang hanya memakan waktu kurang dari setengah jam.



"Ya wong diliat orang kan mesti merasa dulu. Orang pasti mencoba dulu baru menentukan sikap. Belum ngerasain sudah mengomentari. Rasain dulu 350 km per jam seperti apa dari halim sampe ke Padalarang berapa menit tadi, 25 menit. Kalo sampe tegaluar berapa menit? coba," kata Jokowi.

(uka)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Penumpang Asing Whoosh...
Penumpang Asing Whoosh Melonjak Nyaris 80%, Terbanyak dari Malaysia
Struktur Danantara Diumumkan...
Struktur Danantara Diumumkan Senin Pekan Depan, Jokowi Jadi Dewan Penasihat?
Prabowo Resmikan KEK...
Prabowo Resmikan KEK Industropolis Batang, Realisasi Investasi Sentuh Rp17,95 T
Prabowo Undang Jokowi...
Prabowo Undang Jokowi Resmikan Pabrik Emas Freeport, tapi Tidak Datang
Kereta Cepat Whoosh...
Kereta Cepat Whoosh Sediakan 800 Ribu Tiket Selama Musim Lebaran 2025
Luncurkan Danantara...
Luncurkan Danantara di Istana, Prabowo Diapit Jokowi dan SBY
3 Calon Bos Danantara,...
3 Calon Bos Danantara, Ada Paman Raffi Ahmad hingga Keponakan Luhut
Kebijakan Tata Kelola...
Kebijakan Tata Kelola LPG 3 Kg Langkah Strategis Kurangi Beban Subsidi
Kereta Cepat Whoosh...
Kereta Cepat Whoosh Bakal Sampai Surabaya, KCIC Beri Dukungan Penuh
Rekomendasi
Keunggulan Layanan Profesional...
Keunggulan Layanan Profesional untuk Dokumen Perjalanan Bisnis
Wujudkan Tridarma Perguruan...
Wujudkan Tridarma Perguruan Tinggi, Unika Atma Jaya Kukuhkan 3 Profesor
Kejari Jakpus Sita Dokumen...
Kejari Jakpus Sita Dokumen Terkait Korupsi PDNS dari 4 Lokasi
Berita Terkini
Negosiasi Gagal, Trump...
Negosiasi Gagal, Trump Siap Berlakukan Tarif Baru Dua Pekan ke Depan
20 menit yang lalu
Tarif Tol Semarang A,B,C...
Tarif Tol Semarang A,B,C Naik Mulai 26 April, Segini Besarannya
1 jam yang lalu
China Desak AS Cabut...
China Desak AS Cabut Kebijakan Tarif Sepihak, Bantah Sudah Bicara dengan Trump
1 jam yang lalu
Jadi Inspirasi Negara...
Jadi Inspirasi Negara Lain, Delegasi SSTC Dalami Model Pemberdayaan Petani Muda Berteknologi Kementan
2 jam yang lalu
Borong Employee Experience...
Borong Employee Experience Awards 2025, Bukti Komitmen Tim Human Capital ACC
10 jam yang lalu
Mengajak Pelanggan Mengimbangi...
Mengajak Pelanggan Mengimbangi 4.000 Ton Emisi CO2 Melawan Perubahan Iklim
10 jam yang lalu
Infografis
Ini Usulan Harga Tiket...
Ini Usulan Harga Tiket Kereta Cepat Jakarta-Bandung
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved