10 Provinsi dengan Jumlah PNS Terbanyak, Nomor 1 Bukan Jakarta

Jum'at, 22 September 2023 - 09:52 WIB
loading...
A A A

6. Aceh


Selanjutnya Provinsi Aceh. Provinsi Aceh memiliki jumlah PNS terbanyak kedua di Pulau Sumatera setelah Provinsi Sumatera Utara. Di tahun 2023, Provinsi Aceh memiliki jumlah PNS mencapai 154.966 orang.

7. Sulawesi Selatan


Kemudian Provinsi Sulawesi Selatan, ini menjadi provinsi pertama dengan jumlah PNS terbanyak di Pulau Sulawesi. Menurut laporan BKN, Provinsi Sulawesi Selatan memiliki jumlah PNS sebanyak 144.415 orang di tahun 2023.

8. Sumatera Selatan


Sumatera Selatan duduk di peringkat ke-8 sebagai provinsi dengan jumlah PNS terbanyak di Indonesia. Saat ini jumlah PNS Provinsi Sumatera Selatan mencapai 120.656 orang di tahun 2023.

9. Sumatera Barat


Setelah Provinsi Sumatera Utara, Aceh, Sumatera Selatan, Sumatera Barat juga memiliki jumlah PNS terbanyak di Pulau Sumatera. Saat ini Sumatera Barat memiliki jumlah PNS mencapai 117.075 orang di tahun 2023.

10. Lampung


Provinsi Lampung menjadi provinsi ke-10 di Indonesia yang memiliki jumlah PNS terbanyak. Saat ini Lampung memiliki jumlah PNS mencapai 107.525 orang pada tahun 2023 menurut laporan BKN.
(okt)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1333 seconds (0.1#10.140)