Kota Gading Serpong Berkembang Pesat, Area Komersial Jadi Daya Tarik Utama

Minggu, 24 September 2023 - 09:45 WIB
loading...
Kota Gading Serpong...
Semakin tingginya tingkat populasi di Gading Serpong juga berpengaruh terhadap kebutuhan masyarakat akan produk komersial. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Kota Gading Serpong di kawasan Tangerang mengalami perkembangan yang sangat pesat dalam satu dekade terakhir. Seiring dengan peningkatan popularitasnya, harga properti pun meningkat tajam di wilayah tersebut.



Presiden Direktur Paramount Land, M. Nawawi pun menyampaikan bahwa pertumbuhan pesat tersebut turut didukung dengan penambahan beragam fasilitas yang membuat wilayah tersebut semakin lengkap.

"Pertumbuhan Gading Serpong tidak terlepas dari aksesibilitas yang tinggi, di mana lokasinya dikelilingi pengembangan kota mandiri lain. Akses juga semakin beragam, membuat kota ini dapat dijangkau dari mana saja dan oleh siapa saja," ujar Nawawi melalui keterangan tertulisnya, baru-baru ini.



Semakin tingginya tingkat populasi di Gading Serpong juga berpengaruh terhadap kebutuhan masyarakat akan produk komersial . Hal tersebut, kata Nawawi, mendasari Paramount Land menghadirkan Manhattan District.

Manhattan District, yang disebut sebagai The Largest Business Epicentrum di Gading Serpong, merupakan kawasan bisnis dan komersial seluas 22 hektar yang diperkenalkan pada akhir 2021 dengan konsep multi-experiences.

"Manhattan District dikembangkan sebagai area komersial street level yang mengintegrasikan ruang indoor dan outdoor untuk menunjang kebutuhan dan gaya hidup masyarakat, serta menghadirkan pengalaman baru bagi pengunjung," terangnya.

Lebih lanjut, Nawawi memaparkan bahwa Mahattan District memiliki Madison Grande dan Hampton Avenue. "Hampton Avenue merupakan area komersial berkonsep one-stop-shopping yang terbagi menjadi 4 area, yaitu Hampton Avenue, Hampton Square, Hampton Walk, dan Hampton Promenade," jelas dia.

Menurutnya, Hampton Square memiliki konsep menarik dan anchor tenant sebagai daya tarik utama. Hampton Square adalah destinasi baru yang ditujukan bagi kaum urban, baik penghuni maupun pengunjung Kota Gading Serpong, berkonsep semi-outdoor seluas 2 hektar yang diperuntukkan sebagai tenant puller dan entertainment area.

"Beragam destinasi lain juga akan hadir, mulai dari kafe, kuliner, taman pet-friendly, taman bermain anak, toko berkonsep, fasilitas penunjang gaya hidup aktif, dan pusat perbelanjaan dengan suasana lingkungan yang nyaman dan cantik," kata Nawawi.

Di samping itu, Paramount Land juga mengembangkan Hampton Avenue Studio Loft yang merupakan bangunan komersial terbaru di Kota Gading Serpong dengan konsep Modern Luxury Style.

"Berada di Manhattan District dan terletak di jalan Main Boulevard ROW 30, Hampton Avenue Studio Loft juga terkoneksi dengan area komersial lainnya seperti Hampton Square, Hampton Avenue, Hampton Promenade, Madison Grande, dan kavling komersial lainnya," pungkasnya.
(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tarik Ulur Kenaikan...
Tarik Ulur Kenaikan Iuran BPJS Kesehatan, Begini Kabar Terbarunya
Realisasi Investasi...
Realisasi Investasi Kuartal I/2025 Capai Rp465,2 Triliun, Rosan: Sesuai Target
Suku Bunga Acuan Ditahan...
Suku Bunga Acuan Ditahan 5,75 Persen, Begini Penjelasan Lengkap BI
Cara Daftar Koperasi...
Cara Daftar Koperasi Merah Putih, Simak Panduan Lengkapnya
Dukung Swasembada Pangan,...
Dukung Swasembada Pangan, Pengolahan Gabah Modern Garapan Waskita Hasilkan Beras Berkualitas
Indonesia Bukan Lagi...
Indonesia Bukan Lagi Tempat Parkir Kereta Bekas, Begini Kata Bos KCI
Wisatawan Asing Mulai...
Wisatawan Asing Mulai Berkurang, Ekonomi AS Diprediksi Rugi Rp1.511 Triliun
Freeport Setor Rp7,73...
Freeport Setor Rp7,73 Triliun ke Pusat dan Daerah atas Keuntungan Bersih 2024
Tren Baru: Transformasi...
Tren Baru: Transformasi Konsep Mal ke Modern Culture untuk Urban Lifestyle
Rekomendasi
UNJ Wisuda 2.026 Lulusan...
UNJ Wisuda 2.026 Lulusan di GOR Berstandar Internasional, Ini Pesan Rektor
Futsal Nation Cup 2025:...
Futsal Nation Cup 2025: Gilvan Quattrick, Bintang Timur Surabaya ke Semifinal usai Bungkam Sadakata United 5-3
Kejutan! Pangsuma FC...
Kejutan! Pangsuma FC Hancurkan Black Steel FC 4-1, Tantang Bintang Timur Surabaya di Semifinal!
Berita Terkini
China Ancam Perusahaan...
China Ancam Perusahaan Korea yang Kirim Produk Tanah Jarang ke AS
18 menit yang lalu
Boikot Produk Terafiliasi...
Boikot Produk Terafiliasi Israel Meluas, Apa Efeknya buat Ekonomi?
1 jam yang lalu
Dorong Ekonomi Syariah,...
Dorong Ekonomi Syariah, Global Islamic Finance Summit 2025 Siap Digelar
2 jam yang lalu
LG Mundur dari Proyek...
LG Mundur dari Proyek Baterai EV, Kadin Tepis RI Tak Menarik Bagi Investor
2 jam yang lalu
Tarik Ulur Kenaikan...
Tarik Ulur Kenaikan Iuran BPJS Kesehatan, Begini Kabar Terbarunya
3 jam yang lalu
Profesi Penilai Didorong...
Profesi Penilai Didorong Lebih Adaptif Hadapi Era Revolusi Industri 5.0
3 jam yang lalu
Infografis
Kota dengan Durasi Puasa...
Kota dengan Durasi Puasa Ramadan Terlama dan Tersingkat di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved