Teten Batal Bertemu Bos TikTok Pekan Ini: Ah Tahun Depan!

Jum'at, 10 November 2023 - 19:24 WIB
loading...
Teten Batal Bertemu...
MenkopUKM, Teten Masduki mengatakan, dirinya tidak jadi bertemu CEO TikTok Shou Zi Chew pada pekan ini. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Menteri Koperasi dan UKM atau MenkopUKM, Teten Masduki mengatakan, dirinya tidak jadi bertemu CEO TikTok , Shou Zi Chew pada pekan ini. Menurutnya pertemuan tersebut kembali diundur.

"Minggu depan katanya, setelah tanggal 20-an (November) lah," ungkap Teten kepada awak media, di Jakarta, Jumat (10/11/2023).



Meski demikian, Teten tidak menyebut alasan pertemuan tersebut kembali diundur, dia bahkan sempat berceloteh bahwa pertemuan dengan bos TikTok tersebut mungkin akan digelar tahun depan. "Ah tahun depan," canda Teten.

Teten menegaskan, bahwa pihaknya hanya menunggu kelanjutan rencana pertemuan tersebut, sebab yang berkepentingan bukan pemerintah, melainkan TikTok itu sendiri.

"Kan mereka yang perlu kan," ujarnya singkat.



Diberitakan sebelumnya, Menteri Teten mengungkapkan, pihaknya akan segera menemui bos TikTok pada pekan ini. Rencananya, mereka akan membahas imbas penutupan platform sosial commerce .

"Rencana Minggu ini (temui bos TikTok). Habis saya sibuk kemarin," kata Teten saat ditemui usai acara Rakornas LKPP 2023 di Jakarta.

Teten menjelaskan, pertemuan itu akan membahas usulan lebih lanjut dari TikTok yang berencana untuk membuka platform belanja online, namun bakal terpisah dengan platform sosial media yang saat ini yang dijalankan.

Sebab menurut Teten, pengoperasian platform sosial media punya perizinan yang berbeda dengan platform sosial commerce atau penjualan. Sehingga kedua lini bisnis tersebut punya regulasi yang berbeda seperti yang ditetapkan oleh pemerintah.

"Kita belum tahu, kita dengerin dulu (rencana TikTok Shop buka lagi)," tuturnya.
(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Progres Pembangunan...
Progres Pembangunan Pelabuhan Patimban Tembus 78,9%, Menhub Target Rampung Oktober 2025
21 Ribu Karyawan Intel...
21 Ribu Karyawan Intel Bakal Kena PHK, Apa Masalahnya?
IHSG Hari Ini Berakhir...
IHSG Hari Ini Berakhir Perkasa di Level 6.678, Nilai Transaksi Tembus Rp10,05 T
Tarik Ulur Kenaikan...
Tarik Ulur Kenaikan Iuran BPJS Kesehatan, Begini Kabar Terbarunya
Realisasi Investasi...
Realisasi Investasi Kuartal I/2025 Capai Rp465,2 Triliun, Rosan: Sesuai Target
Suku Bunga Acuan Ditahan...
Suku Bunga Acuan Ditahan 5,75 Persen, Begini Penjelasan Lengkap BI
Cara Daftar Koperasi...
Cara Daftar Koperasi Merah Putih, Simak Panduan Lengkapnya
Dukung Swasembada Pangan,...
Dukung Swasembada Pangan, Pengolahan Gabah Modern Garapan Waskita Hasilkan Beras Berkualitas
Indonesia Bukan Lagi...
Indonesia Bukan Lagi Tempat Parkir Kereta Bekas, Begini Kata Bos KCI
Rekomendasi
Tegaskan Prabowo Presiden...
Tegaskan Prabowo Presiden Konstitusional, OSO: Kita Tahu Siapa yang Mengadu Domba
Sowan ke Kiai Tapal...
Sowan ke Kiai Tapal Kuda, Cak Imin Sebut Iman Sukri Bakal Pimpin DPW PKB Bali
Pramono Anung Bakal...
Pramono Anung Bakal Turun Langsung Pantau Pemutihan Ijazah Siswa yang Ditahan Sekolah
Berita Terkini
Iwan Sunito Bagikan...
Iwan Sunito Bagikan Tips Sukses Bisnis di Industri Properti Australia
4 jam yang lalu
Progres Pembangunan...
Progres Pembangunan Pelabuhan Patimban Tembus 78,9%, Menhub Target Rampung Oktober 2025
4 jam yang lalu
DAmandita Sentul Tawarkan...
D'Amandita Sentul Tawarkan Rumah Smart Living Pure Nature Rp700 Jutaan
4 jam yang lalu
Perusahaan AS Tetap...
Perusahaan AS Tetap Ekspansi di Tengah Kebijakan Efisiensi Pemerintah
4 jam yang lalu
Atasi Kesenjangan Pasokan...
Atasi Kesenjangan Pasokan Gas Bumi, Pemerintah Diminta Buka Kebijakan Impor
4 jam yang lalu
Perluas Layanan Pembiayaan,...
Perluas Layanan Pembiayaan, SIF Perluas Jangkauan hingga Makassar
4 jam yang lalu
Infografis
Negara NATO Ini Klaim...
Negara NATO Ini Klaim akan Diinvasi Rusia dalam Beberapa Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved