Transformasi Baru Pos Indonesia, Terapkan Teknologi Robotik dan RFID

Sabtu, 25 November 2023 - 20:05 WIB
loading...
A A A
1, Jumlah robot terpasang di SPP Surabaya sebanyak 40 buah dan menyusul untuk SPP Jakarta dengan jumlah yang sama.
2. Penggunaan mesin sortir robotik mampu meningkatkan kapasitas Pos Indonesia yakni 700 persen dan akan ditingkatkan sesuai kebutuhan.
3. Kecepatan robot 2 meter per detik.
4. Robot mengunakan baterai litium, dengan waktu pengisian baterai selama 5 menit dan dapat beroperasi selama 4 jam non-stop. Jika baterai akan habis, robot automatis akan mendatangi charging station.
(nng)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1780 seconds (0.1#10.140)