Experience Unik Konsep Omni Channel, Belanja lewat Apps Makin Menyenangkan

Rabu, 24 Januari 2024 - 19:08 WIB
loading...
Experience Unik Konsep...
Baik Rambla maupun Happy Harvest juga menawarkan benefit lain apabila pengunjung datang ke toko offline sekaligus terdaftar sebagai pengguna aplikasi. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - PT Star Maju Sentosa yang telah berkiprah di industri ritel dengan brand Star Departemen Store memperluas pangsa pasar dengan melakukan pembukaan gerai dua toko baru sekaligus, yang berlokasi di Summarecon Mall Bandung yaitu Rambla Super Departemen Store (Rambla) dan Happy Harvest Supermarket (Happy Harvest) pada hari Kamis, 18 Januari 2024.



Peresmian dihadiri oleh Herman Nagaria selaku Direktur Utama PT Star Maju Sentosa serta jajaran direksi yang diwakili oleh Deddy Wongso, Lidya Kartawidjaja dan Meshvara Kanjaya. Selama 17 tahun berkiprah dalam dunia retail, PT Star Maju Sentosa telah sukses menghadirkan Rambla Super Department Store di Summarecon Mall Kelapa Gading, STAR Department Store di Summarecon Mall Serpong dan Summarecon Mall Bekasi.

Keunggulan Department Store yang dihadirkan adalah melalui pengalaman unik yang mengintegrasikan konsep Omni Channel untuk semakin memudahkan konsumen dalam berbelanja lewat aplikasi. Menawarkan pengalaman berbelanja yang sama primanya baik ketika konsumen datang ke toko offline maupun memilih belanja menggunakan aplikasi .



Baik Rambla maupun Happy Harvest juga menawarkan benefit lain apabila pengunjung datang ke toko offline sekaligus terdaftar sebagai pengguna aplikasi berupa cashback dalam bentuk point, kopi maupun snack gratis hingga diskon dan penawaran eksklusif yang berbeda setiap harinya.

Happy Harvest menghadirkan konsep full fledged supermarket yang menawarkan ragam produk segar dan berkualitas untuk kebutuhan belanja groceries pengunjung. Dengan luasan area sebesar 2500 m2, supermarket ini akan menjadi showcase untuk produk-produk kebanggaan dalam negeri yang berkualitas.

“Dalam konteks Happy Harvest sendiri, kami menawarkan pilihan produk segar dan berkualitas, suasana belanja yang nyaman baik untuk keluarga, pecinta makanan & minuman segar serta tempat untuk bersosialisasi. Pilihan kopi biji dan teh dari berbagai daerah di Indonesia & permen curah kami sangat lengkap & menarik. Happy harvest hadir untuk melayani dan menjaga kepercayaan konsumen kami serta menjadi showcase untuk produk-produk Indonesia yang berkualitas," ujar Direktur Supermarket PT Star Maju Sentosa, Meshvara Kanjaya.

Proses kurasi juga dilakukan untuk menjaga agar kualitas barang yang kami tawarkan tetap memenuhi standar dari pengunjung yang menginginkan produk-produk terbaik dengan harga yang bersaing.

“Groceries merupakan pembelanjaan berulang dan sehari-hari, tentu kami tidak bisa main-main dengan kepercayaan konsumen kami. Kami ingin toko kami menjadi tempat yang terpercaya, menyehatkan serta menyenangkan untuk berbelanja dan juga beraktivitas bersama keluarga & komunitas,” tambah Meshvara Kanjaya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Perusahaan AS Tetap...
Perusahaan AS Tetap Ekspansi di Tengah Kebijakan Efisiensi Pemerintah
Perluas Layanan Pembiayaan,...
Perluas Layanan Pembiayaan, SIF Perluas Jangkauan hingga Makassar
Kolaborasi Perusahaan...
Kolaborasi Perusahaan Asuransi Ini dan Perbankan Hadirkan Perlindungan Unik
IHSG Hari Ini Berakhir...
IHSG Hari Ini Berakhir Perkasa di Level 6.678, Nilai Transaksi Tembus Rp10,05 T
Deretan Gedung Pendidikan...
Deretan Gedung Pendidikan Garapan Waskita, Lengkap dengan Nilai Proyeknya
Genjot Transformasi...
Genjot Transformasi Digital, Anak Usaha Raksasa Telekomunikasi Jerman Perluas Pasar di RI
Contact Center Perusahaan...
Contact Center Perusahaan Penyedia Outsourching Beri Solusi SDM Terbaik
Hari Konsumen Nasional...
Hari Konsumen Nasional 2025, Perjalanan Keluarga Menemukan Makna
Bidik Pasar Singapura,...
Bidik Pasar Singapura, KIN dan Morinaga Kolaborasi Hadirkan Inovasi Susu Premium
Rekomendasi
Platform Pendidikan...
Platform Pendidikan Ini Ajak Guru Tingkatkan Kompetensi AI untuk Pembelajaran
3 Fakta Ledakan Pelabuhan...
3 Fakta Ledakan Pelabuhan Iran yang Menggemparkan, Benarkah Ada Keterlibatan Israel?
8 Terdakwa Pabrik Narkoba...
8 Terdakwa Pabrik Narkoba Lolos dari Vonis Hukuman Mati di PN Malang
Berita Terkini
3 Bandara Kembali Berstatus...
3 Bandara Kembali Berstatus Internasional, Ini Daftarnya
24 menit yang lalu
Laba UNVR Melonjak 245%,...
Laba UNVR Melonjak 245%, Unilever PLC Optimistis Bisnis di Indonesia Pulih
37 menit yang lalu
Airlangga Laporkan Perkembangan...
Airlangga Laporkan Perkembangan Terbaru Nogosiasi Tarif AS ke Prabowo
52 menit yang lalu
Perdana, PT Ceria Berhasil...
Perdana, PT Ceria Berhasil Produksi Ferronickel
2 jam yang lalu
MNC Asset Management...
MNC Asset Management Mendorong Program Dana Abadi di Seluruh Kampus Indonesia
2 jam yang lalu
MNC Asset Management...
MNC Asset Management dan Universitas Binawan Teken MoU Endowment Fund Dukung Beasiswa
3 jam yang lalu
Infografis
Persaingan Top Skor...
Persaingan Top Skor Liga Champions 2024/2025 Makin Sengit
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved