IHSG Hari Ini Diprediksi Menguat Uji 7.500-7.600

Kamis, 28 Maret 2024 - 08:46 WIB
loading...
IHSG Hari Ini Diprediksi...
Prediksi dan rekomendasi saham MNC Sekuritas hari ini Kamis 28 Maret 2024. FOTO/dok.SINDOnews
A A A
JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan ( IHSG ) terkoreksi 0,75% ke 7.310 dan masih didominasi oleh volume penjualan meskipun koreksi IHSG masih tertahan oleh MA60.



MNC Sekuritas memproyeksikan IHSG saat ini berada pada bagian dari wave iii dari wave (iii) di mana koreksi IHSG masih relatif terbatas dan berpeluang menguat untuk menguji 7.500-7.600.

"Namun pada label merah apabila IHSG menembus support 7.238 maka IHSG masih rawan melanjutkan koreksinya menguji 7.100-7.215 untuk membentuk wave (y) dari wave [iv]," tulis MNC Sekuritas dalam risetnya, Kamis (28/3/2024).



Untuk IHSG hari ini diperkirakan akan bergerak pada support 7.238, 7.099 dan resistance 7.396, 7.454.

Berikut empat saham rekomendasi MNC Sekuritas hari ini.

AMRT - Buy on Weakness
Buy on Weakness: 2.790
Target Price: 2.960, 3.010
Stoploss: below 2.750

BRIS - Spec Buy
Spec Buy: 2.660-2.710
Target Price: 2.790, 2.880
Stoploss: below 2.620

HRTA - Buy on Weakness
Buy on Weakness: 378-392
Target Price: 434, 454
Stoploss: below 368

MAHA - Buy on Weakness
Buy on Weakness: 189-195
Target Price: 208, 220
Stoploss: below 185
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2040 seconds (0.1#10.140)