10 Saham Paling Cuan Seminggu Terakhir, Ada GDYR hingga UNVR

Kamis, 23 Mei 2024 - 10:52 WIB
loading...
10 Saham Paling Cuan...
Saat IHSG anjlok 1,30% dalam sepekan terakhir, Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatatkan 10 saham yang naik cukup signifikan sepanjang jalannya bursa saham dalam pekan pendek selama tiga hari ini. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Saat Indeks Harga Saham Gabungan ( IHSG ) anjlok 1,30% dalam sepekan terakhir, Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatatkan 10 saham yang naik cukup signifikan sepanjang jalannya bursa saham selama pekan pendek. Padapekan pendek perdagangan periode 20-22 Mei 2024, IHSG jatuh 1,30% menjadi 7.222,382 dari 7.317,238 pada penutupan pekan yang lalu.



Berbeda dengan IHSG, ada saham paling cuan dalam sepekan yakni PT Dian Swastatika Sentosa Tbk (DSSA) yang naik 39,06%.Untuk indeks sektoral yang menguat pekan ini hanya ada sektor energi 2,61%, konsumer non siklikal 1,01%, healthcare 0,28%, teknologi 0,24%.

Sementara mayoritas indeks sektoral melemah dengan barang baku 0,25%, industri 0,87%, konsumer siklikal 2,26%, finansial 3,07%, properti & real estate 0,91%, infrastruktur 0,71%, transportasi & logistik 2,27%.



Berdasarkan data BEI, Kamis (23/5/2024), peringkat pertama top gainers sepekan ini diraih oleh PT Dian Swastatika Sentosa Tbk (DSSA) yang naik 39,06% di level Rp178.000.

Emiten tambang batu bara dan pembangkitan listrik itu kabarnya berencana melakukan pemecahan saham atau stock split dengan rasio 1:10. Saat ini DSSA merupakan emiten paling mahal di bursa. Menyusul DSSA, terdapat 9 emiten lain yang mengalami penguatan serupa.

Berikut 10 saham paling cuan / top gainers sepekan:

1. PT Dian Swastatika Sentosa Tbk (DSSA) naik 39,06% di Rp178.000 dari Rp128.000.

2. PT Goodyear Indonesia Tbk (GDYR) naik 38,84% di Rp1.680 dari Rp1.210.

3. PT Kirana Megatara Tbk (KMTR) menguat 23,33% di Rp222 dari Rp180.

4. PT Pyridam Farma Tbk (PYFA) tumbuh 18,27% di Rp123 dari Rp104.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Prabowo: Kalau Pangan...
Prabowo: Kalau Pangan Aman, Nggak Usah Takut Saham Naik Turun
Pasar Saham Menghijau,...
Pasar Saham Menghijau, IHSG Dibuka Menguat ke Level 6.455
IHSG Dibuka Hijau Hari...
IHSG Dibuka Hijau Hari Ini, Naik ke Level 6.444
Berjalannya Negosiasi...
Berjalannya Negosiasi dengan Amerika Jadi Katalis Positif bagi Bursa
Investor Pantau Negosiasi...
Investor Pantau Negosiasi Tarif Impor RI, Simak Prediksi IHSG Pekan Depan
Salip IHSG, Saham TUGU...
Salip IHSG, Saham TUGU Rebound 10 Persen dalam 5 Hari
IHSG Parkir di Zona...
IHSG Parkir di Zona Merah, Dibebani Kinerja Sektor Keuangan
IHSG Ditutup Menghijau...
IHSG Ditutup Menghijau 1,15% ke Level 6.441 Sore Ini
IHSG Sesi Akhir Ditutup...
IHSG Sesi Akhir Ditutup Menguat 1,7% ke 6.368 di Awal Pekan
Rekomendasi
5 Film Menarik tentang...
5 Film Menarik tentang Pemilihan Paus Baru, Conclave Jadi Sorotan
Siapa Pelaku Pembantaian...
Siapa Pelaku Pembantaian Turis Hindu di Kashmir?
Mengungkap Misteri Kilauan...
Mengungkap Misteri Kilauan Trofi Liga Inggris: Lebih dari Sekadar Perak dan Gengsi!
Berita Terkini
IMF Pangkas Proyeksi,...
IMF Pangkas Proyeksi, Sri Mulyani Sebut Target Ekonomi Tumbuh 5,2% Masih Realistis
44 menit yang lalu
Logam Tanah Jarang Jadi...
Logam Tanah Jarang Jadi Primadona, Pengembangan REE di Tanjung Ular Digenjot
1 jam yang lalu
Perusahaan Tambang Wanti-wanti...
Perusahaan Tambang Wanti-wanti AS Kekurangan Pasokan Mineral Tanah Jarang
2 jam yang lalu
Pentingnya Efisiensi...
Pentingnya Efisiensi dalam Pengiriman bagi Pebisnis Online
2 jam yang lalu
Kurangi Emisi Karbon,...
Kurangi Emisi Karbon, KAI Logistik Dorong Layanan Angkutan Barang via Kereta
2 jam yang lalu
IMF Pangkas Proyeksi...
IMF Pangkas Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi AS Jadi 1,8%, Terparah di Antara Negara Maju
2 jam yang lalu
Infografis
Danau Laguna Verde,...
Danau Laguna Verde, Danau Paling Beracun di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved