Menkeu Ancam Tunda Cairkan Dana Daerah Jika Pemda Tidak Realokasi

Rabu, 15 April 2020 - 00:24 WIB
loading...
Menkeu Ancam Tunda Cairkan...
Menkeu Sri Mulyani mengancam akan menunda pencairan dana alokasi umum (DAU) bagi pemerintah daerah yang tidak segera merespon wabah virus corona. Foto/Dok SINDO
A A A
JAKARTA - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani mengancam akan menunda pencairan dana alokasi umum (DAU) bagi pemerintah daerah (Pemda) yang tidak segera merespon wabah virus corona (Covid-19). Menkeu menyebut masih banyak daerah yang belum melakukan realokasi dan re-focusing anggaran untuk penanganan corona.

"Kami bisa lakukan penundaan untuk transfer DAU. Jadi artinya kami sekarang betul-betul sangat serius," ujar Sri Mulyani dalam video conference di Jakarta, Selasa (14/4/2020).

Dia melanjutkan, Kementerian Keuangan bersama Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) juga akan mengawasi proses realokasi anggaran di daerah. "Saya harap pemerintah daerah bersama-sama mengalokasikan dana untuk kesehatan hingga bantuan sosial (bansos)," bebernya.

Sebelumnya, presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta Menkeu Sri Mulyani untuk menegur Pemda yang belum mempersiapkan anggaran percepatan penanganan pandemi corona. Dia pun mencatat ada 103 daerah yang belum menganggarkan jaring pengaman sosial.

Lalu 140 daerah yang belum menggarakan penanganan dampak ekonomi dan 34 daerah belum menyampaikan data penanganan Covid 19. "Saya mencatat masih beberapa daerah yang APBD business as usual," tandasnya.
(ind)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
IMF Pangkas Proyeksi,...
IMF Pangkas Proyeksi, Sri Mulyani Sebut Target Ekonomi Tumbuh 5,2% Masih Realistis
Sri Mulyani Sebut Penerimaan...
Sri Mulyani Sebut Penerimaan Pajak Maret Meningkat Berkat Coretax
Dunia Kacau Balau, Sri...
Dunia Kacau Balau, Sri Mulyani Pede Ekonomi Indonesia Tumbuh 5%
Dosen 29 Kampus Ini...
Dosen 29 Kampus Ini Bakal Dapat Tukin dari Sri Mulyani, Berikut Daftar Universitasnya
Jadwal Program Pemutihan...
Jadwal Program Pemutihan Pajak Kendaraan Tahun 2025 di 11 Provinsi
Sri Mulyani dan Suami...
Sri Mulyani dan Suami Ucapkan Selamat Idulfitri: Harapan untuk Kesejahteraan Berkeadilan
Sri Mulyani: Saya di...
Sri Mulyani: Saya di Sini, Berdiri dan Tidak Mundur
Dasco Pastikan Sri Mulyani...
Dasco Pastikan Sri Mulyani Tidak Mundur, Kondisi Fiskal RI Kuat
Cek Rekening, THR PNS...
Cek Rekening, THR PNS Sudah Cair Rp9,36 Triliun
Rekomendasi
Muhammadiyah Dukung...
Muhammadiyah Dukung Polres Pelabuhan Tanjung Priok Jaga Kamtibmas dan Giat Keagamaan
Empat Nelayan Terseret...
Empat Nelayan Terseret Ombak Laut Selatan, Dua Ditemukan Tewas
Sowan ke Kiai Tapal...
Sowan ke Kiai Tapal Kuda, Cak Imin Sebut Iman Sukri Bakal Pimpin DPW PKB Bali
Berita Terkini
Gara-gara AI Menteri...
Gara-gara AI Menteri Ketenagakerjaan Negara BRICS Kumpul Bareng di Brasil
18 menit yang lalu
Dukung Kemandirian Industri...
Dukung Kemandirian Industri Kimia, Petrokimia Gresik Perkuat Hilirisasi Sulfur
1 jam yang lalu
Diproduksi di Solo,...
Diproduksi di Solo, GSP Siap Pasok Kain American Drill ke Pasar Domestik dan Global
2 jam yang lalu
Pemprov DKI Jakarta...
Pemprov DKI Jakarta Diskon Bayar PBB-P2 Tahun 2025, Catat Tanggalnya
2 jam yang lalu
10 Saham Paling Boncos...
10 Saham Paling Boncos dalam Sepekan 21-25 April 2025, Intip Daftarnya
2 jam yang lalu
Kolaborasi Perusahaan...
Kolaborasi Perusahaan Asuransi Ini dan Perbankan Hadirkan Perlindungan Unik
2 jam yang lalu
Infografis
Trump Serius Ancam Iran...
Trump Serius Ancam Iran dengan Kekuatan Militer AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved