3 Miliarder dengan Untung Terbesar hingga Paling Boncos di 2024

Kamis, 09 Januari 2025 - 09:53 WIB
loading...
A A A
Penurunan ini mengakibatkan penyusutan kekayaan bersih Bernard Arnault sebesar USD77,8 miliar menjadi USD155,2 miliar. Sebagai informasi LVMH didirikan pada tahun 1987 dengan menggabungkan Moët Hennessy dan Louis Vuitton, sementara Arnault telah memimpin group barang mewah tersebut sejak 1989.

2. Francoise Bettencourt Meyers


Penurunan kekayaan sejak 8 Maret: USD29 miliar (Rp469,5 triliun)
Kekayaan bersih: USD70.5 miliar senilai Rp1.141 triliun
Kewarganegaraan: Prancis

Bettencourt Meyers, yang merupakan cucu dari pendiri L'Oreal dan wanita terkaya di dunia dalam Daftar Miliarder Dunia Forbes 2024 tahunan, telah jatuh menjadi wanita terkaya ketiga setelah digeser Alice Walton, yang kekayaan bersihnya mencapai USD97 miliar, dan Julia Koch dengan harta mencapai USD74,2 miliar, per 21 November 2024.

3 Miliarder dengan Untung Terbesar hingga Paling Boncos di 2024


Kekayaan bersih Bettencourt Meyers turun USD29 miliar dari 8 Maret 2024, menjadi USD70.5 miliar pada 21 November 2024. Dalam peringkat secara keseluruhan, Bettencourt Meyers turun enam peringkat dalam lebih dari delapan bulan untuk menjadi individu terkaya ke-21 di dunia. Harga saham L'Oreal turun 28,1% dari 8 Maret hingga 21 November 2024, mencapai USD339,9.

3. Gautam Adani


Kehilangan harta sejak 8 Maret: USD26,3 miliar (Rp425,8 triliun)
Kekayaan bersih: USD57.7 miliar (Rp934,2 triliun)
Kewarganegaraan: India

3 Miliarder dengan Untung Terbesar hingga Paling Boncos di 2024


Adani sebagai pendiri dan chairman Grup Adani, sempat didakwa dalam kasus penyuapan besar di AS, dan kerajaan bisnis miliknya menghadapi serangkaian kemunduran dan peningkatan pengawasan baik di seluruh dunia maupun di India.

Menurut pernyataan Departemen Kehakiman di New York pada 20 November 2024, Adani dan tujuh rekannya didakwa sehubungan dengan skema membayar suap lebih dari USD250 juta yang dijanjikan kepada pejabat pemerintah India untuk mengamankan kontrak energi surya senilai miliaran dolar.

Seorang juru bicara dari Adani Group membantah tuduhan tersebut, dengan menyatakan semua itu "tidak berdasar." Harga saham Adani Green Energy, entitas utama yang terkait dengan dakwaan AS, turun 40,6% sejak 8 Maret, menjadi USD13,6 pada 21 November 2024.

Ini terjadi lebih dari setahun setelah Hindenburg Research menuduh konglomerat itu melakukan manipulasi saham dan skema penipuan akuntansi pada Januari 2023, memotong USD112 miliar dari nilai pasarnya, sebelum Mahkamah Agung India membuat keputusan yang menguntungkan group setahun kemudian dan pulih secara substansial.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Wanita Terkaya di...
5 Wanita Terkaya di Dunia Tahun 2025, Paling Tajir Berharta Rp1.639 Triliun
8 Miliarder Teknologi...
8 Miliarder Teknologi Babak Belur di 2025 usai Boncos Rp4.333 Triliun
Orang Terkaya Jerman...
Orang Terkaya Jerman Kecipratan Dividen Rp152,5 Triliun, Ini Sumbernya
Belum Banyak yang Tahu,...
Belum Banyak yang Tahu, 5 Orang Ini Jadi Konglomerat Setelah Usia 40 Tahun
Bahas Danantara, Prabowo...
Bahas Danantara, Prabowo Ajak Pengusaha Kakap RI Temui Miliarder AS Ray Dalio
Efisiensi Ala Prabowo...
Efisiensi Ala Prabowo Disebut Mirip DOGE Elon Musk, Media Asing Wanti-wanti Bahayanya
Elon Musk Tuding Lembaga...
Elon Musk Tuding Lembaga Ini Lakukan Penipuan Terbesar dalam Sejarah AS
Elon Musk Ditolak Mentah-mentah...
Elon Musk Ditolak Mentah-mentah Bos ChatGPT Sam Altman, OpenAI Tidak Dijual
Musk Jadi Pendonor Politik...
Musk Jadi Pendonor Politik Terbesar di AS usai Kucurkan Rp4,7 Triliun buat Trump
Rekomendasi
Ini Geng Hits Davina...
Ini Geng Hits Davina Karamoy di Culture Shock, Paling Ngetop Se-SMA!
Hadiri Konfederasi Buruh...
Hadiri Konfederasi Buruh di Asia, Delegasi Indonesia Bahas Keadilan Tenaga Kerja di Dunia
Grafis Warna Berubah,...
Grafis Warna Berubah, Mitsubishi Triton Ralliart 2025 Diperkenalkan
Berita Terkini
Trump Ancam Tarif 25%...
Trump Ancam Tarif 25% bagi Negara Pengimpor Minyak dari Venezuela
14 menit yang lalu
Bocoran RUPS Bank Mandiri:...
Bocoran RUPS Bank Mandiri: Dua Direksi Digeser ke Danantara
1 jam yang lalu
Harta Karun Senilai...
Harta Karun Senilai Rp9.000 Triliun Ditemukan di Dasar Danau Ini, Bisa Ubah Masa Depan Dunia
1 jam yang lalu
Stok Beras Bulog Capai...
Stok Beras Bulog Capai 2,2 Juta Ton, Aman hingga Lebaran
3 jam yang lalu
India Terang-terangan...
India Terang-terangan ke BRICS: Kami Tidak Akan Campakkan Dolar AS
3 jam yang lalu
THR Kripto, Rayakan...
THR Kripto, Rayakan Lebaran dengan Cara Baru
11 jam yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved