Digitalisasi Pertanian Jadi Andalan

Jum'at, 11 Desember 2020 - 06:00 WIB
loading...
A A A
Said mendukung jika penggunaan teknologi mampu menjawab dua persoalan itu. Jika belum, maka harus dicari lagi dan dikawinkan dengan strategi atau program lain supaya bisa bergerak bersama mengatasi isu-isu tersebut. “Dalam hemat saya, teknologi itu mungkin bisa menjawab kebutuhan tenaga yang makin terbatas, menjawab efisiensi tenaga. Tapi apakah akan adaptif dengan situasi mayoritas petani yang sekarang? Karena kalau menunggu pergantian atau regenerasi kan enggak mungkin langsung ada,” sebutnya.

Said juga mempersoalkan kepemilikan teknologi pertanian . Dia berharap nantinya teknologi yang dikembangkan itu dirakit bersama petani. Jangan sampai dikembangkan oleh industri dan hanya menguntungkan korporasi. “Jangan sampai investasi yang dilakukan seolah-olah bisa menjawab semua persoalan di dunia pertanian yang banyak itu. Saya melihat orientasinya pembangunan pertanian kita cenderung mengejar peningkatan produksi. Boleh saja produksi naik, tapi kehidupan yang memproduksinya bagaimana?,” ujarnya. (Lihat videonya: Habib Rizieq Tersangka Pelangaran Protokol Kesehatan)

Dia juga berharap kemajuan dan paradigma pembangunan tidak melanggengkan petani sebagai objek dari pembangunan itu sendiri. pasalnya, jika hanya dijadikan objek, hal itu sama saja menyamakan petani sebagai alat produksi. (F.W. Bahtiar/Faorick Pakpahan/Taufik Fajar)
(ysw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kementan Cetak Petani...
Kementan Cetak Petani Muda, Indonesia Jadi Role Model Global
iNews Media Group, MNC...
iNews Media Group, MNC Financial Services, dan MPStore Kolaborasi Dorong Digitalisasi UMKM
Mentan Ungkap Ada Pengamat...
Mentan Ungkap Ada Pengamat Pertanian Terlibat Proyek Fiktif Senilai Rp5 Miliar
PLN EPI Terapkan Digitalisasi...
PLN EPI Terapkan Digitalisasi Biomassa Perkuat Rantai Pasok
Digitalisasi Dorong...
Digitalisasi Dorong Transparansi dan Percepat Layanan Publik
Cara PLN Icon Plus Menghadirkan...
Cara PLN Icon Plus Menghadirkan Revolusi Digital dalam Pendidikan
Bank Aladin dan Nanobank...
Bank Aladin dan Nanobank Syariah Kolaborasi Beri Kemudahan Pendaftaran Haji
Hadapi Tantangan di...
Hadapi Tantangan di 2025, MPMRent Fokus Inovasi dan Digitalisasi
Digitalisasi Merambah...
Digitalisasi Merambah Sektor Perhotelan, Smart Room Bikin Makin Nyaman
Rekomendasi
7 Film Indonesia Terlaris...
7 Film Indonesia Terlaris Sepanjang Tahun, Nomor 1 Tembus 10 Juta Penonton
Warna Motor Royal Enfield...
Warna Motor Royal Enfield Ridwan Kamil yang Disita KPK Beda dengan di LHKPN
Meghan Markle Cabut...
Meghan Markle Cabut Gelar Kate Middleton, Pilih Teman Dekat Jadi Sosok Pengganti
Berita Terkini
Siap-siap, ASN BIN Mulai...
Siap-siap, ASN BIN Mulai Pindah ke IKN di Bulan Juni 2025
9 menit yang lalu
TBS Energi Bagikan Dividen...
TBS Energi Bagikan Dividen Rp168 Miliar, Tunjuk Dewan Komisaris Baru
49 menit yang lalu
Kelabui AS, China Gunakan...
Kelabui AS, China Gunakan Label Palsu 'Made in Korea' Agar Lolos ke Amerika
1 jam yang lalu
Negosiasi Tarif, Airlangga...
Negosiasi Tarif, Airlangga Sebut AS Apresiasi Proposal dari Indonesia
2 jam yang lalu
Jakarta jadi Kota Ketiga...
Jakarta jadi Kota Ketiga Emirates Travel Store di Asia
2 jam yang lalu
PHR Kembangkan Desa...
PHR Kembangkan Desa Energi di Riau, Ubah Limbah Ternak Jadi Biogas
2 jam yang lalu
Infografis
Pewaris Kerajaan Inggris...
Pewaris Kerajaan Inggris Pangeran William Jadi Target Drone Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved