BLT Emak-emak Telah Disalurkan, Kini Giliran Bantuan Sembako

Selasa, 12 Januari 2021 - 14:01 WIB
loading...
BLT Emak-emak Telah...
Februari mendatang pemerintah kembali akan menyalurkan Bantuan Sembako. (Foto: Dok. Sindonews)
A A A
JAKARTA - Di bulan Januari ini, Kementerian Sosial (Kemensos) telah menyalurkan bantuan langsung tunai (BLT) ibu rumah tangga melalui bank-bank milik negara (Himbara). Selanjutnya, di bulan Februari mendatang pemerintah kembali akan menyalurkan Bantuan Sembako.

Menteri Sosial (Mensos)Tri Risma Maharani mengatakan, untuk Bantuan Sembako pada bulan Februari akan ada mekanisme laporan yang lebih detail dan telah diperbarui. “Sehingga tidak ada lagi pihak-pihak yang memotong atau menyelewengkan bantuan,” kata Mensos seperti dikutip lama Instagram Kemensos di Jakarta, Selasa (12/1/2021).

(Baca juga:Kalo Belum Terima BLT Sabar Ya Bun, Ada Pandemi dan Indonesia Luas)

Menurutnya, di tahun ini, penyaluran bantuan sosial akan dimulai serentak pada pertama di bulan Januari guna menjaga perputaran ekonomi. “Meski demikian, terdapat mekanisme khusus untuk beberapa daerah terpencil,” katanya.

(Baca juga:BLT Emak-emak Disalurkan Empat Tahap, Bulan Ini Sudah Cair Nih)

Ada tiga jenis bansos yang diresmikan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan mulai disalurkan pada 4 Januari 2020. Rinciannya, Program Keluarga Harapan (PKH), Program Kartu Sembako/Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT), dan Bantuan Sosial Tunai.

Berdasarkan data yang dirilis Kemensos, salah satu bantuan PKH yang diberikan adalah untuk ibu hamil dan balita yang mendapatkan masing-masing Rp3 juta.

(Baca juga:Sudah Cair ya Bunda, Ini Rincian BLT Keluarga Harapan Rp15 Juta)

Bantuan tersebut diberikan selama satu tahun dan disalurkan dalam empat tahap, yakni pada Januari, Juli, dan Oktober. Penyaluran bantuan melalui Himpunan Bank Negara (BNI, BRI, Mandiri, dan BTN).

Selain itu, penyandang disabilitas berat juga mendapatkan bantuan senilai Rp2,4 juta dan penduduk lanjut usia 70 tahun ke atas senilai Rp2,4 juta.
(dar)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Pekerja SKT Sampoerna...
Pekerja SKT Sampoerna Terima BLT Dana Bagi Hasil CHT Rp800.000 per Orang
BLT BBM Rp300.000 Cair...
BLT BBM Rp300.000 Cair Bulan Ini, Begini Cara Cek Penerima Bansos hingga Pencairannya
Dalam 10 Hari, PosIND...
Dalam 10 Hari, PosIND Berhasil Salurkan 90% Bansos PKH dan Program Sembako
2024, PosIND Salurkan...
2024, PosIND Salurkan Bansos Sembako dan PKH ke 4,6 Juta KPM Rp15,6 Triliun
Menteri Sri Mulyani...
Menteri Sri Mulyani Sebut Program Pemerintah Ini Tak Akan Jadi Korban Efisiensi Anggaran
Bahlil Blak-Blakan Skema...
Bahlil Blak-Blakan Skema Baru BBM Subsidi Hampir Rampung
Cara Cek NIK KTP Penerima...
Cara Cek NIK KTP Penerima Bansos Periode November 2024
Prabowo Perintahkan...
Prabowo Perintahkan Subsidi BBM Langsung Diberikan ke Masyarakat
Subsidi BBM Bakal Diubah...
Subsidi BBM Bakal Diubah Jadi BLT, Pertamina Buka Suara
Rekomendasi
Sutradara Ingin Hapus...
Sutradara Ingin Hapus Donald Trump dari Home Alone 2, tapi Takut Diusir dari Amerika
Belum Setahun Sudah...
Belum Setahun Sudah 3 Kali Ganti Pelatih, Begini Kata Jonatan Christie
GAC Honda P7 Meluncur...
GAC Honda P7 Meluncur di China, Logo Baru Diperkenalkan
Berita Terkini
Hingga Akhir Maret 2025,...
Hingga Akhir Maret 2025, MUF Catatkan Pembiayaan Baru Rp5,7 Triliun
5 jam yang lalu
PLN Icon Plus Perkuat...
PLN Icon Plus Perkuat Sinergi Wujudkan Tema Besar Tahun 2025
6 jam yang lalu
Asabri Jalankan Program...
Asabri Jalankan Program Satria Tingkatkan Kesejahteraan Pensiunan
6 jam yang lalu
Telkom Indonesia Hadirkan...
Telkom Indonesia Hadirkan Data Center di Batam, Kapasitas Capai 54 MW
6 jam yang lalu
Industri Bahan Bangunan...
Industri Bahan Bangunan Menuju Konstruksi Hijau
7 jam yang lalu
Bursa Kripto OKX Masuk...
Bursa Kripto OKX Masuk Pasar Amerika Serikat
7 jam yang lalu
Infografis
Kerugian Kebakaran Los...
Kerugian Kebakaran Los Angeles Lampaui Bantuan AS ke Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved