Direksi BRI Resmi Dirombak, Ada Tambahan 4 Orang Baru

Kamis, 21 Januari 2021 - 16:29 WIB
loading...
Direksi BRI Resmi Dirombak,...
Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. (BRI) memutuskan untuk melakukan perombakan direksi pada awal 2021. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. (BRI) memutuskan untuk melakukan perombakan direksi pada awal 2021. Tercatat, terdapat 4 pergantian susunan direksi BRI.

Dimana terdapat nama Viviana Dyah Ayu Retno masuk menjadi Direktur Keuangan menggantikan Heru Koesmahargyo. Sementara nama lain Ahmad Solichin Lutfiyanto masuk menggantikan posisi Direktur Kepatuhan setelah sebelumnya ditinggalkan Wisto Prihadi.



Direktur BRI Sunarso mengatakan, RUPSLB ini memang sudah sesuai dengan pemegang saham, serta sudah diputuskan bersama. "Ini sudah kita laksanakan bersama dengan para pemegang saham," ujar Dirut BRI di Jakarta, Kamis (21/1/2021).



Lalu ada nama Arga Mahana Nugraha yang ditunjuk menjadi Direktur Jaringan dan Layanan. Ditambah Agus Winardono di Direktur Human Capital.

Dengan begitu berikut susunan direksi baru BRI setelah RUPS-LB 2021:

Dewan Komisaris

Komisaris Utama Kartika Wirjoatmodjo
Wakil Komisaris Utama / Komisaris Independen Ari Kuncoro
Komisaris Independen R. Widyo Pramono
Komisaris Independen Rofikoh Rokhim
Komisaris Independen Hendrikus Ivo
Komisaris Independen Dwi Ria Latifa
Komisaris Independen Zulnahar Usman
Komisaris Rabin Indrajad Hattari
Komisaris Nicolaus Teguh Budi Harjanto
Komisaris Hadiyanto

Anggota Direksi

Direktur Utama Sunarso
Wakil Direktur Utama Catur Budi Harto
Direktur Keuangan Viviana Dyah Ayu Retno
Direktur Hubungan Kelembagaan dan BUMN Agus Noorsanto
Direktur Digital dan Teknologi Informasi Indra Utoyo
Direktur Bisnis Mikro Supari
Direktur Bisnis Kecil dan Menengah Amam Sukriyanto
Direktur Jaringan dan Layanan Arga Mahanana Nugraha
Direktur Kepatuhan Ahmad Solichin Lutfiyanto
Direktur Manajemen Risiko Agus Sudiarto
Direktur Konsumer Handayani
Direktur Human Capital Agus Winardono
(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Dorong Ekonomi Kerakyatan,...
Dorong Ekonomi Kerakyatan, BRI Salurkan KUR Rp42,23 Triliun hingga Maret 2025
Lebih dari 1,2 Juta...
Lebih dari 1,2 Juta AgenBRILink Jangkau 88 Persen Wilayah Indonesia
Pemegang Saham BBRI...
Pemegang Saham BBRI Panen Dividen Final Senilai Rp31,4 Triliun
Cerminan Kartini Masa...
Cerminan Kartini Masa Kini, Ini Mantri Perempuan BRI yang Pantang Menyerah Berdayakan Pengusaha Mikro
Holding Ultra Mikro...
Holding Ultra Mikro BRI Berdayakan 14,4 Juta Wanita Pengusaha
Kredit Digital Bank...
Kredit Digital Bank Raya Tumbuh Signifikan di 2024
Pemberdayaan BRI Sukses...
Pemberdayaan BRI Sukses Mengantar Batik Tulis Lamongan ke Pasar Global
Dukungan BRI Antar Usaha...
Dukungan BRI Antar Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Rambah Pasar Internasional
Mendunia! Euromoney...
Mendunia! Euromoney Akui Keunggulan Wealth Management BRI
Rekomendasi
8 Beasiswa SMA Luar...
8 Beasiswa SMA Luar Negeri Terbaik 2025, Mana Negara Favoritmu?
3 Dendam Israel ke Paus...
3 Dendam Israel ke Paus Fransiskus, hingga Enggan Mengirim Pejabat Senior ke Pemakaman
Profil 2 Jenderal TNI...
Profil 2 Jenderal TNI Purn yang Ingin Wapres Gibran Lengser, Mantan Menag dan Panglima TNI Era Soeharto
Berita Terkini
Daftar Lengkap 10 Saham...
Daftar Lengkap 10 Saham Paling Cuan Pekan Ini: Ada Emiten Melesat 115 Persen
23 menit yang lalu
Menyambut Pulihnya Pasar...
Menyambut Pulihnya Pasar Kripto dengan Trading Competition dan Fitur Share
57 menit yang lalu
Pajak Beli BBM di Jakarta...
Pajak Beli BBM di Jakarta Jadi 5%, Awas! Polusi Udara Meningkat
1 jam yang lalu
Pemprov DKI Potong Pajak...
Pemprov DKI Potong Pajak Pembelian BBM 5%, Harga Bensin Bisa Turun?
1 jam yang lalu
ISEI Dorong Hilirisasi...
ISEI Dorong Hilirisasi Perikanan Lewat Investasi dan Penguatan Rantai Pasok
2 jam yang lalu
Bos Perusahaan AS Ramai-ramai...
Bos Perusahaan AS Ramai-ramai Teriak Soal Dampak Tarif Trump
3 jam yang lalu
Infografis
Donald Trump Marah Besar...
Donald Trump Marah Besar kepada Vladimir Putin, Ada Apa?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved