Dibuka Mengepal, IHSG Menguat Hampir 1 Persen Pagi Ini

Senin, 22 Februari 2021 - 09:29 WIB
loading...
Dibuka Mengepal, IHSG...
Foto/YorriFarli/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Indeks harga saham gabungan (IHSG) berada di zona hijau pada pembukaan perdagangan pagi ini. IHSG naik 56,33 poin atau 0,90% ke 6.288.

Pada pembukaan perdagangan, Senin (22/2/2021), terdapat 194 saham menguat, 47 saham melemah, dan 215 saham stagnan. Transaksi perdagangan mencapai Rp451,09 miliar dari 305,41 juta lembar saham yang diperdagangkan.

( Baca juga:Awal Pekan, Harga Emas Ingin Rebahan Saja )

Indeks LQ45 naik 9,74 poin atau 1,02% ke 961,59, indeks JII naik 5,93 poin atau 0,94% ke 634,60, indeks IDX30 naik 4,90 poin atau 0,97% ke 510,70, dan indeks MNC36 naik 3,46 poin atau 1,07% ke 326,35.

Sementara itu, saham-saham yang masuk top gainers, yaitu PT Multipolar Tbk (MLPL) naik Rp9 atau 13,24% ke Rp77, saham PT Itama Ranoraya Tbk (IRRA) naik Rp150 atau 6,00% ke Rp2.650, dan saham PT Timah Tbk (TINS) naik Rp120 atau 5,17% ke Rp2.440.

( Baca juga:Tembus Rp773,7 Juta, Istimewakah Mitsubishi Pajero Sport Dakar Ultimate 4x4? )

Adapun saham-saham yang masuk top losers antara lain saham PT Wahana Interfood Nusantara Tbk (COCO) turun Rp18 atau 6,57% ke Rp256 dan saham PT Mahaka Media Tbk (ABBA) turun Rp5 atau 6,25% ke Rp75.
(uka)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
IHSG Berpotensi Menguat...
IHSG Berpotensi Menguat Pekan Depan, Investor Pantau Data Inflasi dan Ekonomi AS
10 Saham Paling Boncos...
10 Saham Paling Boncos dalam Sepekan 21-25 April 2025, Intip Daftarnya
Rapor Bursa Sepekan:...
Rapor Bursa Sepekan: IHSG Naik 3,74 Persen, Market Cap Tumbuh Rp441 Triliun
IHSG Hari Ini Berakhir...
IHSG Hari Ini Berakhir Perkasa di Level 6.678, Nilai Transaksi Tembus Rp10,05 T
IHSG Akhir Pekan Dibuka...
IHSG Akhir Pekan Dibuka Hijau ke 6.660, Unilever Pimpin Top Gainers
Prabowo: Kalau Pangan...
Prabowo: Kalau Pangan Aman, Nggak Usah Takut Saham Naik Turun
Pasar Saham Menghijau,...
Pasar Saham Menghijau, IHSG Dibuka Menguat ke Level 6.455
IHSG Dibuka Hijau Hari...
IHSG Dibuka Hijau Hari Ini, Naik ke Level 6.444
Investor Pantau Negosiasi...
Investor Pantau Negosiasi Tarif Impor RI, Simak Prediksi IHSG Pekan Depan
Rekomendasi
Anfield Memerah! Liverpool...
Anfield Memerah! Liverpool Rayakan Gelar Liga Inggris ke-20
Ketum FSP-RTMM Dorong...
Ketum FSP-RTMM Dorong Gaungkan Lagi Gerakan Cinta Produk Indonesia
Arne Slot Cetak Sejarah,...
Arne Slot Cetak Sejarah, Bawa Liverpool Juara di Musim Debut
Berita Terkini
Inovasi BNIdirect Raih...
Inovasi BNIdirect Raih 3 Penghargaan dari The Digital Banker
9 jam yang lalu
Pertamina Hulu Energi...
Pertamina Hulu Energi Dorong Kemandirian Ekonomi Perempuan Pesisir
9 jam yang lalu
Dampak Tarif Trump,...
Dampak Tarif Trump, Penerimaan Bea Cukai AS Pecah Rekor Tembus Rp259 Triliun per April
9 jam yang lalu
Jual Beli Properti di...
Jual Beli Properti di Jakarta, Wajib Pahami Aturan BPHTB Ini
11 jam yang lalu
Wamenkop Ferry Juliantono...
Wamenkop Ferry Juliantono Beberkan Enam Tugas Utama Koperasi Desa Merah Putih
11 jam yang lalu
Elnusa Petrofin Perluas...
Elnusa Petrofin Perluas Distribusi BBM Pembangkit di Kalimantan Barat
12 jam yang lalu
Infografis
Kaya Emas, Pulau Ini...
Kaya Emas, Pulau Ini Berpotensi Diambil Alih oleh Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved