Cetak Rekor Transaksi Rp1,69 Triliun, Saham BABP Ungguli BBRI

Minggu, 25 Juli 2021 - 19:30 WIB
loading...
Cetak Rekor Transaksi...
Ilustrasi. FOTO/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Saham PT Bank MNC Internasional Tbk (BABP) menduduki peringkat pertama sebagai saham dengan volume paling tinggi atau paling laku diperjualbelikan selama sepekan terakhir.



Mengutip laporan Weekly Statistic Bursa Efek Indonesia (BEI) 19-23 Juli 2021 tercatat 4,9 miliar lembar saham BABP diperdagangkan dengan total nilai transaksi mencapai Rp1,69 triliun . Emiten yang saat ini sedang gencar promosi bank digital tersebut lebih unggul dari PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) yang memiliki total nilai transaksi Rp1,64 triliun selama sepekan terakhir.

Pada hari terakhir perdagangan pekan ini Jumat (23/7), saham BABP ditutup di level 346 dengan range harga 342-362. Total nilai transaksi mencapai Rp316 miliar dari 901 juta lembar saham yang diperdagangkan.



Sebagai informasi, PT Bank MNC Internasional Tbk (BABP) atau MNC Bank, merupakan unit usaha PT MNC Kapital Indonesia Tbk (BCAP) di bawah naungan MNC Group, yang baru saja merilis aplikasi MotionBanking. Aplikasi digital andalan MNC Bank tersebut mmemberikan nilai lebih untuk nasabah pemegang kartu kredit MNC Bank. Menilik data RTI, kapitalisasi pasar saham BABP mencapai Rp8,78 triliun.
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
8 Saham Paling Cuan...
8 Saham Paling Cuan dalam Sepekan Periode 10 - 14 Maret 2025, MINE dan PADI Melejit
Bursa Sepekan: IHSG...
Bursa Sepekan: IHSG Tergerus 7,83%, Dana Asing Kabur Rp10,2 Triliun
MNC Bank Resmi Luncurkan...
MNC Bank Resmi Luncurkan Tabungan Motion Cuan, Tawarkan Bunga hingga 7 Persen
Undian Grandprize, MNC...
Undian Grandprize, MNC Bank Serahkan Toyota Fortuner dan Hyundai Stargazer kepada 2 Nasabah
Wujudkan Momen Kasih...
Wujudkan Momen Kasih Sayang di Hari Valentine Bersama MNC Bank
Saksikan Besok Malam...
Saksikan Besok Malam Dahsyatnya MNC Bank! Raih Grand Prize Fortuner dan Stargazer
Saksikan Dahsyatnya...
Saksikan Dahsyatnya MNC Bank 3 Hari Lagi! Raih Hadiah Fantastis
MNC Bank Akan Serahkan...
MNC Bank Akan Serahkan 2 Unit Mobil ke Nasabah Setia Secara Live di iNews TV
Raih Hadiah Fantastis...
Raih Hadiah Fantastis Saat Dahsyatnya MNC Bank, Live di iNews Jumat 14 Februari
Rekomendasi
Buka Puasa Bersama,...
Buka Puasa Bersama, Jokowi dan Surya Paloh Kompak Tanya RUU TNI ke Puan
Kronologi Pengungkapan...
Kronologi Pengungkapan Kasus Mutilasi Buron Kasus Penipuan di Tangerang, Tubuh Dipotong 8 Bagian
Hangatnya Ramadan, Partai...
Hangatnya Ramadan, Partai Perindo Babel Berbagi Takjil, Bukber, dan Santuni Anak Yatim
Berita Terkini
Prudential Syariah Beri...
Prudential Syariah Beri Asuransi Gratis bagi 100 Pengemudi Ojol Perempuan
4 jam yang lalu
Serambi MyPertamina...
Serambi MyPertamina Siap Layani Pemudik Istirahat di Jalur Mudik
4 jam yang lalu
Bank Mandiri Taspen...
Bank Mandiri Taspen Libatkan 380.000 Nasabah dalam Program Tiga Pilar Mantap
5 jam yang lalu
16 Hari Setop Beroperasi...
16 Hari Setop Beroperasi Selama Mudik, Pengusaha Truk Bisa Rugi Triliunan
5 jam yang lalu
Presiden Direktur MNC...
Presiden Direktur MNC Life Risye Dillianti Didapuk Jadi Wakil Ketua Umum AFTECH
5 jam yang lalu
Bos MNC Life Jadi Wakil...
Bos MNC Life Jadi Wakil Ketua Umum VI AFTECH, Pandu Sjahrir: Bisa Dorong Inovasi
6 jam yang lalu
Infografis
AS Gelontorkan Ribuan...
AS Gelontorkan Ribuan Triliun untuk Ukraina, Hasilnya Mengecewakan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved