Bangkit dari Covid-19, Hary Tanoesoedibjo: Buka Aktivitas Ekonomi dan Terapkan Pendekatan Moneter

Sabtu, 30 Mei 2020 - 09:29 WIB
loading...
A A A
"Jadi, Bank Indonesia cetak uang, kemudian pemerintah mengeluarkan Surat Berharga Negara dalam mata uang rupiah yang dibeli oleh Bank Indonesia, sehingga uangnya itu di tangan pemerintah," rinci Hary.

(Baca Juga: Halal Bihalal Virtual, Bos BI: Mari Dukung Pemulihan Ekonomi)

Terkait besarnya jumlah uang yang harus dicetak, Hary menyebut disesuaikan dengan kebutuhan. Uang itu yang nantinya dialokasikan untuk membantu sektor-sektor yang membutuhkan bantuan, seperti UMKM, pariwisata, perbankan dan sektor lainnya yang membutuhkan.

"Mudah-mudahan pemerintah mendengarkan masukan ini. Kalau dua itu dilakukan, mudah-mudahan ekonomi kita bisa cepat pulih," pungkas Hary yang juga menjabat sebagai Ketua Umum Pengurus Besar Persatuan Olahraga Biliar Seluruh Indonesia itu.
(fai)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1616 seconds (0.1#10.140)