Televisi Pasar Modal IDX Channel Resmi Hadir di K-Vision

Senin, 13 September 2021 - 14:29 WIB
loading...
A A A


Dengan demikian, sejumlah platform media sosial resmi milik IDX Channel yakni Instagram (@idx_channel), TikTok (@idxchannel) , Youtube (IDX Channel), Facebook (IDX Channel), dan Twitter (@idxchannelcom).

IDXChannel pertama kali melakukan siaran pada 29 September 2010 hingga saat ini, dan memiliki memiliki tagline Your Trustworthy Economic, Business and Capital Market Channel. Saluran televisi ini bermarkas di Gedung Bursa Efek Indonesia Tower 2, Lantai 1, Jalan Jenderal Sudirman Kav. 52-53, Jakarta Selatan. Saksikan terus IDX Channel (IndiHome Channel 119, Indovision Channel 100, First Media Channel 389, K-Vision Channel 129).

Selain itu, IDX Channel beroperasi untuk melayani kebutuhan informasi secara digital melalui www.idxchannel.com yang lahir pada 8 Oktober 2018. menyajikan informasi kebijakan ekonomi, aksi korporasi, paar modal, atau kinerja perusahaan yang terbuka dan belum terbuka, serta kebijakan OJK, yang memiliki kekuatan dalam menyajikan informasi seputar saham dan kebijakan bursa efek Indonesia. Dengan data-data yang lengkap, www.idxchannel.com menyajikan informasi tercepat, terakurat dan dipercaya.
(fai)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2342 seconds (0.1#10.140)