Nabung Zaman Now di MotionBanking, Cukup Saldo Rp100.000, Langsung Dapat Proteksi Jiwa!

Jum'at, 17 September 2021 - 14:53 WIB
loading...
Nabung Zaman Now di...
Terbaru, MotionBanking dan MotionInsure bekerja sama untuk memberikan proteksi kepada nasabahnya. Manfaat ini dapat diterima nasabah yang meninggal dunia akibat kecelakaan atau Covid-19. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Di tengah gejolak pandemi Covid-19, PT Bank MNC Internasional Tbk (BABP) atau dikenal dengan MNC Bank , unit usaha PT MNC Kapital Indonesia Tbk (BCAP) yang berada di bawah naungan MNC Group terus berinovasi dan melakukan terobosan layanan digital untuk memberikan kemudahan dan keamanan layanan perbankan.



Terbaru, MotionBanking dan MotionInsure bekerja sama untuk memberikan proteksi kepada nasabahnya. Manfaat ini dapat diterima nasabah yang meninggal dunia akibat kecelakaan atau Covid-19. Jika nasabah meninggal dalam masa pertanggungan, maka penanggung akan membayarkan manfaat asuransi sebesar Rp1.200.000 (satu juta dua ratus ribu rupiah) kepada nasabah.

"Kami berharap makin banyak masyarakat yang terlindungi di tengah risiko hidup yang makin tinggi dan bisa memiliki kepastian dana cadangan di masa depan," ungkap Chief Operating Officer Digital Business MNC Bank Teddy Tee di Jakarta, Senin (13/9/2021) lalu.

Syarat kepesertaan program ini adalah calon nasabah perlu mengunduh aplikasi MotionBanking dan melakukan pembukaan rekening. Setelah terdaftar sebagai nasabah MNC Bank, nasabah perlu mengisi saldo sebesar Rp100.000 (seratus ribu rupiah) maksimal 7 hari setelah terdaftar menjadi nasabah MotionBanking.



Ayo manfaatkan program menarik ini dan jangan ketinggalan untuk menikmati layanan perbankan digital dari #MNCBank dengan install aplikasi MotionBanking di Google PlayStore dan Apple AppStore melalui tautan berikut bit.ly/downloadMotionBanking .

Untuk informasi dan syarat ketentuan lebih lanjut, dapat menghubungi MNC Bank Call Center di 1500188 serta follow IG @officialmncbank.
(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Hasil Kinerja BCAP 2024,...
Hasil Kinerja BCAP 2024, Laba Bersih Melesat hingga 62,5%
MNC Bank Borong 5 Penghargaan...
MNC Bank Borong 5 Penghargaan Bergengsi di Ajang Digital Brand Awards 2025
Bangun Budaya Menabung...
Bangun Budaya Menabung Lebih Cerdas dengan FINETIKS VIP Save
MNC Bank Resmi Luncurkan...
MNC Bank Resmi Luncurkan Tabungan Motion Cuan, Tawarkan Bunga hingga 7 Persen
Undian Grandprize, MNC...
Undian Grandprize, MNC Bank Serahkan Toyota Fortuner dan Hyundai Stargazer kepada 2 Nasabah
Wujudkan Momen Kasih...
Wujudkan Momen Kasih Sayang di Hari Valentine Bersama MNC Bank
Saksikan Besok Malam...
Saksikan Besok Malam Dahsyatnya MNC Bank! Raih Grand Prize Fortuner dan Stargazer
Saksikan Dahsyatnya...
Saksikan Dahsyatnya MNC Bank 3 Hari Lagi! Raih Hadiah Fantastis
MNC Bank Akan Serahkan...
MNC Bank Akan Serahkan 2 Unit Mobil ke Nasabah Setia Secara Live di iNews TV
Rekomendasi
KPK Sita Dokumen hingga...
KPK Sita Dokumen hingga BBE dari Penggeledahan Kantor Dinas Perumahan dan Permukiman Lampung Tengah
Daftar Pati TNI Dimutasi...
Daftar Pati TNI Dimutasi Jadi Stafsus KSAD sebelum Lebaran 2025, Ini Nama-namanya
Profil dan Perjalanan...
Profil dan Perjalanan Karier Fachri Albar, Anak Rocker Legendaris yang Tersandung Kasus Narkoba
Berita Terkini
Rayakan Hari Bumi 2025,...
Rayakan Hari Bumi 2025, Alfamart Tanam 20.000 Mangrove di Pesisir Semarang
7 jam yang lalu
Raup Rp180 Juta per...
Raup Rp180 Juta per Bulan, Azlina Jadi Inspirasi Perempuan UMKM
7 jam yang lalu
Motori Transisi Energi,...
Motori Transisi Energi, PLN EPI Pamer Keunggulan di Ajang GHES
8 jam yang lalu
Sasar Kalangan Profesional,...
Sasar Kalangan Profesional, Edukasi Crypto Goes to Office
8 jam yang lalu
Seluruh Pekerja di Ekosistem...
Seluruh Pekerja di Ekosistem MBG Dilindungi BPJS Ketenagakerjaan
9 jam yang lalu
Trump Bakal Kenakan...
Trump Bakal Kenakan Tarif Impor Panel Surya 3.521% dari 4 Negara Asia Tenggara
9 jam yang lalu
Infografis
128.000 Warga Israel...
128.000 Warga Israel Dukung Penghentian Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved