Anang Hermansyah Happy Dapat Dukungan HT Soal Token Kripto

Senin, 28 Februari 2022 - 20:30 WIB
loading...
Anang Hermansyah Happy...
Anang hermansyah senang dengan dukungan HT soal token kripto. Foto/TangkapanLayar
A A A
JAKARTA - Anang Hermansyah mengaku senang dengan dukungan penuh dari Executive Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo (HT) soal peluncuran token kripto miliknya yang dinamai Token Asix.



"Aku sih happy ya, tokoh seperti Pak Hary Tanoe mensupport sesama anak bangsa, sesama orang yang berkarya. Aku sangat respect beliau, menghargai apa yang kita lakukan," ujar Anang saat dihubungi MNC Portal, Senin (28/2/2022).

Menurut Anang, HT merupakan pengusaha besar atau pengusaha dan tokoh nasional yang bisa merespons tujuannya sampai hari ini membuat Token Asix.

"Karena tujuanku waktu diskusi dengan Pak Hary Tanoe menjelaskan mengenai industri kreatif dengan kita membangun pasar NFT melalui Token Asix. Beliau sangat mensupport banget karena ini pekerjaan yang tidak bisa dikerjakan sendiri, ini harus dikerjakan bersama-sama," jelas Anang.

Dengan adanya pasar NFT, kata Anang, menjadi salah satu cara mengurai bagaimana karya-karya kreatif mulai yang ada di Indonesia dengan 17.700 pulau dan 270 juta orang.

"Ini mudah-mudahan bisa mewakili dan kepingin juga kita bahwa karya-karya itu nanti di-listing di internasional. Soalnya kita juga bisa melakukan itu, nah itu yang aku melihat semangat Pak Hary Tanoe," ungkap Anang.



Seperti diketahi, HT mendukung Anang setelah berdiskusi panjang membahas dunia kripto. HT memberikan dukungan karena memahami visi Anang soal token kripto dan dunia musik.

(uka)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Terus Dorong Akses Crypto...
Terus Dorong Akses Crypto untuk Semua
Tolak Kripto jadi Alat...
Tolak Kripto jadi Alat Pembayaran, Bos Bank Sentral Rusia: Sangat Fluktuatif
THR Kripto, Rayakan...
THR Kripto, Rayakan Lebaran dengan Cara Baru
3 Negara Pemegang Bitcoin...
3 Negara Pemegang Bitcoin Terbesar di Dunia, Tertinggi Nilainya Tembus Rp277,4 Triliun
Memperluas Edukasi dan...
Memperluas Edukasi dan Literasi Aset Kripto lewat Program Pintu Goes to Office
Mendorong Edukasi di...
Mendorong Edukasi di Bulan Literasi Kripto 2025
Trump Sebut 5 Koin Bakal...
Trump Sebut 5 Koin Bakal Jadi Cadangan Kripto AS, Harganya Tiba-tiba Melejit 62%
Pintu Pro Futures Versi...
Pintu Pro Futures Versi Web Hadir Tingkatkan Pengalaman Investasi Aset Kripto
Diskusi Bareng Maman...
Diskusi Bareng Maman Abdurrahman, HT Ungkap Pentingnya Pendampingan Bagi UMKM
Rekomendasi
Pengamat Undiknas Bali:...
Pengamat Undiknas Bali: Larangan Air Minum Kemasan Ukuran Kecil Perlu Kajian Mendalam
Kedubes Vatikan Dibuka...
Kedubes Vatikan Dibuka untuk Umum, Dikunjungi Warga yang Berkabung Wafatnya Paus Fransiskus
Partai Perindo Jateng...
Partai Perindo Jateng Target Raih 5 Kursi di Senayan pada Pemilu 2029
Berita Terkini
APBN Maret 2025 Defisit...
APBN Maret 2025 Defisit Rp104,2 Triliun, Wamenkeu Sebut Perencanaan Keuangan yang Cermat
34 menit yang lalu
Cerminan Kartini Masa...
Cerminan Kartini Masa Kini, Ini Mantri Perempuan BRI yang Pantang Menyerah Berdayakan Pengusaha Mikro
1 jam yang lalu
Harga Emas Antam Terus...
Harga Emas Antam Terus Cetak Rekor Baru, Diramal Tembus Rp2,3 Juta per Gram
1 jam yang lalu
Waskita Ungkap Pembangunan...
Waskita Ungkap Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B rute Velodrome-Manggarai Capai 51,19%
2 jam yang lalu
Pasar Saham Menghijau,...
Pasar Saham Menghijau, IHSG Dibuka Menguat ke Level 6.455
2 jam yang lalu
Pecah Rekor Termahal,...
Pecah Rekor Termahal, Harga Emas Antam Tembus di Atas Rp2 Juta per Gram
3 jam yang lalu
Infografis
Pilot Jet Tempur F-16...
Pilot Jet Tempur F-16 Ukraina Pavlo Ivanov Dapat Gelar Pahlawan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved