Setahun di Pangkuan Ibu Pertiwi, Blok Rokan Setor Rp30 Triliun

Senin, 08 Agustus 2022 - 17:05 WIB
loading...
A A A
“Rencana 27 rig yang akan dioperasikan akhir tahun ini luar biasa peningkatannya untuk pengeboran dan work over, well service ini kita tambah 32 rig saat ini dan 52 rig akhir tahun, ini mungkin tertinggi bagi Tim Rokan,” ujarnya.

Direktur Utama PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) Jaffee Arizon Suardin menambahkan, bahwa pihaknya sudah menyiapkan beberapa skenario untuk menggenjot produksi di wilayah kerjanya setelah satu tahun alih kelola dari Chevron.

Sejumlah skenario itu berkaitan dengan penerapan teknologi I/EOR, Chemical EOR, pengembangan low quality reservoir (LQR) atau Telisa. Skenario hingga eksplorasi konvensional dan nonkonvensional disiapkan untuk menemukan cadangan minyak mentah baru di salah satu blok tertua di dalam negeri tersebut.

“Dalam satu tahun ini kita berhasil membuat rencana jangka panjang semua potensi yang ada kita gabungkan itu fase yang berbeda-beda untuk melihat mana yang bisa jadi potensi peningkatan produksi," kata Jafee.

(akr)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1803 seconds (0.1#10.140)