Realisasi Anggaran Kementerian BUMN Capai Rp190,94 Miliar di 2021

Rabu, 24 Agustus 2022 - 14:17 WIB
loading...
Realisasi Anggaran Kementerian...
Menteri BUMN Erick Thohir. FOTO/Istimewa
A A A
JAKARTA - Realisasi pagu anggaran Kementerian BUMN pada 2021 mencapai Rp 190,94 miliar. Adapun jumlah tersebut setara dengan 98,91 persen dari total anggaran sebesar Rp 193,04 miliar.

"Realisasi pagu anggaran 98,91 persen atau Rp 190,94 miliar," ungkap Menteri BUMN Erick Thohir saat rapat kerja bersama Komisi VI DPR RI, Jakarta, Rabu (24/8/2022).



Berdasarkan laporan, rincian atas realisasi tersebut berupa belanja pegawai Rp 57,81 miliar atau 99,43 persen dari pagu anggaran sebesar Rp 58,14 miliar.
Lalu, realisasi belanja barang Rp 122,44 miliar atau 98,63 persen dari pagu Rp 124,14 miliar, kemudian realisasi belanja modal Rp 10,69 miliar atau 99,32 persen dari pagu senilai Rp 10,77 miliar.

Tahun ini pagu indikatif Kementerian BUMN yang ditetapkan mencapai Rp208,2 miliar. Penetapan jumlah tersebut berdasarkan keputusan bersama Kementerian Keuangan dan Kementerian PPN/Bappenas 9 April 2021 lalu.



Tercatat, pagu indikatif Kementerian BUMN 2022 lebih rendah dari anggaran 2021 sebesar Rp 244,8 miliar. Adapun alokasi anggaran 2022 yang direncanakan, 63,38 persen atau setara Rp131 miliar untuk belanja barang, belanja modal 0,52 persen atau sebesar Rp 1 miliar, belanja pegawai 36,1 persen atau Rp 75 miliar.

(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Blokir Anggaran IKN...
Blokir Anggaran IKN Rp10 Triliun Dibuka, Proyek Tol hingga Istana Wapres Lanjut Lagi
Aksi Borong Emas Terus...
Aksi Borong Emas Terus Berlanjut, Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Naik 4 Kali Lipat
Tukin 31.066 Dosen ASN...
Tukin 31.066 Dosen ASN Kemendiktisaintek Sudah Cair, Menkeu Gelontorkan Rp2,66 Triliun
Manfaatkan Momentum...
Manfaatkan Momentum Panen Raya, Serapan Beras Petani Tembus 1 Juta Ton
Bulog Serap Gabah Petani...
Bulog Serap Gabah Petani Capai 725.000 Ton Setara Beras, Rekor 10 Tahun Terakhir
Pejabat Pemerintah Jadi...
Pejabat Pemerintah Jadi Komisaris Bank BUMN, Erick Thohir Kasih Penjelasan Begini
BRI Gandeng HKI Dorong...
BRI Gandeng HKI Dorong Pertumbuhan Ekonomi dan Optimalisasi Kawasan Industri
Program Sobat Aksi Ramadan...
Program Sobat Aksi Ramadan 2025, BNI Renovasi Masjid dan Beri Bantuan Pangan
Cek Rekening, THR PNS...
Cek Rekening, THR PNS Sudah Cair Rp9,36 Triliun
Rekomendasi
China Memperketat Aturan...
China Memperketat Aturan Baterai Kendaraan Listrik untuk Kurangi Risiko Kebakaran
Sinopsis Sinetron GOBER...
Sinopsis Sinetron 'GOBER Parijs Van Java' Eps 1: Kehidupan Baru Tisna di Bandung
Partai Perindo Gelar...
Partai Perindo Gelar FGD Bahas Membangun Desa dan Kota yang Lebih Baik
Berita Terkini
Perdana, PT Ceria Berhasil...
Perdana, PT Ceria Berhasil Produksi Ferronickel
1 jam yang lalu
MNC Asset Management...
MNC Asset Management Mendorong Program Dana Abadi di Seluruh Kampus Indonesia
1 jam yang lalu
MNC Asset Management...
MNC Asset Management dan Universitas Binawan Teken MoU Endowment Fund Dukung Beasiswa
2 jam yang lalu
Efek Tarif AS, Sejumlah...
Efek Tarif AS, Sejumlah Pabrik di China Mulai Stop Produksi
3 jam yang lalu
BNI Cetak Laba Bersih...
BNI Cetak Laba Bersih Rp5,4 T di Awal 2025, Kredit dan Tabungan Tumbuh Solid
3 jam yang lalu
PCP Raih Standar Internasional...
PCP Raih Standar Internasional Tertinggi Keselamatan dan Kesehatan Kerja
3 jam yang lalu
Infografis
Manusia Pertama yang...
Manusia Pertama yang Mencapai 1 Miliar Followers di Media Sosial
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved