Pelaku IHT Ungkap Kenaikan Cukai Berpotensi Ciptakan PHK

Minggu, 27 November 2022 - 11:15 WIB
loading...
A A A
Benny juga membantah statement Sri Mulyani yang menyebutkan kenaikan cukai rokok dua tahun ke depan secara berturut-turut tidak akan berakibat pada pemutusan hubungan kerja (PHK) di lingkungan IHT. Menurutnya, kemungkinan akan ada PHK akibat kenaikan cukai rokok di dua tahun berturut-turut.



“Pengurangan pegawai mungkin saja bisa terjadi. Pendapatan menurun, pasti akan ada efisiensi,” tandas Benny Wahyudi.

(uka)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1264 seconds (0.1#10.140)