Indonesia Diproyeksi Jadi Raksasa Ekonomi Dunia, Wapres Ungkap Syaratnya
loading...
A
A
A
“Upaya pengembangan koperasi UMKM dan wirausaha ini sangat penting kita galakkan di seluruh daerah. karena lewat upaya ini kita ingin membangun Indonesia yang lebih maju dan sejahtera,” katanya.
Pemerintah, kata Wapres, sangat menyadari besarnya potensi UMKM termasuk kontribusinya terhadap PDB dan pertumbuhan ekonomi maupun perannya dalam penyerapan tenaga kerja.
“Namun, kita masih memiliki pekerjaan rumah yang cukup serius karena mayoritas UMKM masih berskala mikro dan kecil. Selain itu, rasio kewirausahaan Indonesia juga baru sekitar 3,47% yang mesti terus kita tingkatkan,” tandasnya.
Pemerintah, kata Wapres, sangat menyadari besarnya potensi UMKM termasuk kontribusinya terhadap PDB dan pertumbuhan ekonomi maupun perannya dalam penyerapan tenaga kerja.
“Namun, kita masih memiliki pekerjaan rumah yang cukup serius karena mayoritas UMKM masih berskala mikro dan kecil. Selain itu, rasio kewirausahaan Indonesia juga baru sekitar 3,47% yang mesti terus kita tingkatkan,” tandasnya.
(akr)