Gandeng MotionPay, Ultra Voucher Beri Kemudahan Transaksi Non Tunai

Kamis, 12 Januari 2023 - 20:04 WIB
loading...
Gandeng MotionPay, Ultra...
Direktur Ultra Voucher Riky Boy H. Permata mengungkapkan kerja sama MotionPay dengan Ultra Voucher akan memberikan banyak kemudahan dalam bertransaksi. FOTO/MPI/Aldhi Chandra
A A A
JAKARTA - Direktur Ultra Voucher Riky Boy H. Permata mengatakan Ultra Voucher memberikan solusi layanan transaksi non tunai kepada masyarakat. Dengan menggandeng MotionPay akan memberikan banyak kemudahan.

"MNC dan Ultra Voucher memiliki spirit yang sama, memberikan solusi digital dan cashless transaction bagi masyarakat," kata Riky saat melakukan penandatanganan kerja sama antara MotionPay dengan Ultra Voucher di Gedung MNC Financial Centre, Kamis (12/1/2023).



Dia mengatakan kerjasama yang dijalin antara Ultra Voucher dan MotionPay sangat menarik, sebab bisa memberikan manfaat yang lebih dan pengalaman belanja yang berbeda bagi masyarakat khsusnya para pengguna MotionPay. "Kita sama-sama ingin memberikan yang terbaik buat masyarakat. Jadi kita spirit-nya sama-sama ingin memberikan value lebih dalam pengalaman bertransaksi dan masyarakat sudah bisa memiliki penambahan opsi dalam berbelanja," ujarnya.

Riky berharap, kerja sama yang dijalin dengan MotionPay bisa berlanjut bukan hanya soal layanan voucher, tapi juga bisa merambah ke produk-produk lain. "Harapannya, ini tidak hanya berhenti di voucher, ke depan mungkin ada pengembangan fitur-fitur baru yang bisa kita kolaborasikan," kata dia.


Sebagai informasi, MotionPay secara resmi telah berkolaborasi dengan Ultra Voucher untuk menyediakan berbagai pilihan voucher digital, langsung dari aplikasi MotionPay. Kerja sama tersebut ditandatangani langsung oleh Managing Director MotionTechnology, Jessica Tanoesoedibjo dan Direktur Ultra Voucher, Riky Boy H. Permata di MNC Financial Center.

(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Dirut MNC Kapital Ungkap...
Dirut MNC Kapital Ungkap Rencana Besar Layanan Ekosistem Digital untuk MODENA
Hasil Kinerja BCAP 2024,...
Hasil Kinerja BCAP 2024, Laba Bersih Melesat hingga 62,5%
PT MNC Kapital Indonesia...
PT MNC Kapital Indonesia Tbk Tawarkan Obligasi Berkelanjutan V Tahap I Tahun 2024, Ini Jadwal Bookbuildingnya
Begini Strategi Jangka...
Begini Strategi Jangka Panjang MNC Teknologi Nusantara usai Menggaet ALTO
Intip Rencana Fitur...
Intip Rencana Fitur dan Layanan Baru MotionPay Usai Kolaborasi dengan ALTO
MotionPay dan ALTO Menjalin...
MotionPay dan ALTO Menjalin Kerja Sama Mendorong Transformasi Digital
MotionPay dan PLN Mobile...
MotionPay dan PLN Mobile Resmi Berkolaborasi untuk Kemudahan Pembayaran Listrik
MNC Life Bayarkan Klaim...
MNC Life Bayarkan Klaim Santunan Duka kepada Ahli Waris Nasabah di Medan
Begini Strategi MNC...
Begini Strategi MNC Teknologi Nusantara Dorong Inklusi Keuangan di Indonesia
Rekomendasi
Viral! Rutan Pekanbaru...
Viral! Rutan Pekanbaru Diduga Jadi Tempat Dugem Tahanan
5 Manfaat Minum Air...
5 Manfaat Minum Air Rebusan Bawang Putih untuk Ginjal, Detoks Alami
Sinopsis Film Transporter...
Sinopsis Film Transporter 3, Misi Kurir Berbahaya dengan Bom Waktu di Pergelangan Tangan
Berita Terkini
Kadin Indonesia dan...
Kadin Indonesia dan Rusia Perkuat Kerja Sama Dagang dan Investasi
5 jam yang lalu
Medela Potentia Resmi...
Medela Potentia Resmi Melantai di Bursa, Himpun Dana Rp685 Miliar
5 jam yang lalu
Harvard Tak Mau Tunduk...
Harvard Tak Mau Tunduk Ancaman Trump, Dana Hibah Rp37 Triliun Dicabut
6 jam yang lalu
Terus Dorong Akses Crypto...
Terus Dorong Akses Crypto untuk Semua
6 jam yang lalu
Pentingnya Biodiversity...
Pentingnya Biodiversity Credit untuk Pembangunan Berkelanjutan di Indonesia
7 jam yang lalu
Hadapi Tarif AS, Indonesia...
Hadapi Tarif AS, Indonesia Ingin Negosiasi Konkret dan Menguntungkan
7 jam yang lalu
Infografis
Bahlil Beri Sinyal Ojek...
Bahlil Beri Sinyal Ojek Online Tak Dapat BBM Subsidi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved