Harga Minyak Dunia Rebound Setelah Anjlok 5%

Selasa, 04 Agustus 2015 - 10:10 WIB
Harga Minyak Dunia Rebound...
Harga Minyak Dunia Rebound Setelah Anjlok 5%
A A A
SINGAPURA - Harga minyak dunia naik tipis (rebound) di awal perdagangan Asia pada Selasa setelah anjlok 5% di sesi sebelumnya karena produksi global yang tinggi dan prospek ekonomi yang melemah, terutama di Asia.

Hal itu mendorong analis memperingatkan bahwa akan terjadi penurunan harga minyak lebih lanjut.

Dikutip ari Reuters, produksi minyak oleh Organisasi Negara-negara Pengekspor Minyak (OPEC) mencapai tingkat produksi bulanan tertinggi dalam sejarah pada Juli, dan produksi bisa naik lebih lanjut jika Iran jadi menaikkan produksi 500.000 barel per hari (bph) setelah sanksi dicabut.

Ini ditambah produksi AS yang juga mendekati rekor. Sementara ekonomi China menunjukkan tanda-tanda lebih lanjut dari perlambatan, dengan harga minyak berjangka Brent jatuh di bawah USD50 per barel untuk kali pertama sejak Januari 2015.

Meskipun harga naik tipis pada awal perdagangan Selasa, dengan Brent bertambah 37 sen menjadi USD49,89/barel pada pukul 08.56 WIB dan harga minyak mentah AS naik 30 sen menjadi USD45,47/barel.

"Minyak mentah mendekati rekor terendah di awal tahun, yang sekarang mencari kemungkinan akan diuji pada pekan ini," kata ANZ Bank dalam sebuah catatannya seperti dikutip dari Reuters, Selasa (4/8/2015).
(rna)
Berita Terkait
Stok Seret Bikin Harga...
Stok Seret Bikin Harga Minyak Mentah Dunia Terkerek Naik
Amerika Buka Pembatasan,...
Amerika Buka Pembatasan, Harga Minyak Akan Terus Naik
Harga Minyak Mentah...
Harga Minyak Mentah Dunia Melayang Dekati Posisi USD70 Per Barel
Harga Minyak Ambrol...
Harga Minyak Ambrol 9% dalam Sepekan, Minggu Depan Gimana?
Harga Minyak Mentah...
Harga Minyak Mentah Turun Saat Badai Musim Dingin Bekukan Kilang AS
Tumbuh 173%, Komoditas...
Tumbuh 173%, Komoditas Minyak Mentah Jadi Primadona di 2021
Berita Terkini
Bank Mandiri Salurkan...
Bank Mandiri Salurkan KUR Rp12,8 Triliun hingga Maret 2025
9 menit yang lalu
32 Perjalanan Whoosh...
32 Perjalanan Whoosh Terganggu Imbas Layangan Putus
1 jam yang lalu
BNI Pimpin Kredit Sindikasi...
BNI Pimpin Kredit Sindikasi Rp1,84 Triliun Bangun Pabrik Mobil Listrik VinFast di Subang
2 jam yang lalu
Sukses di Cianjur, Model...
Sukses di Cianjur, Model Kewirausahaan Kementan Dilirik Delegasi Internasional
3 jam yang lalu
United Tractors Tanggapi...
United Tractors Tanggapi Serius Soal Banjir Produk Alat Berat dari China
4 jam yang lalu
Gubernur Lemhannas Sebut...
Gubernur Lemhannas Sebut Tarif Trump Momentum Perkuat Ketahanan Ekonomi
5 jam yang lalu
Infografis
Korea Utara Pamerkan...
Korea Utara Pamerkan Kapal Perang Perusak Berbobot 5 Ribu Ton
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved