Buka Cabang, MNC Securities Bidik Eksekutif Muda

Selasa, 11 Agustus 2015 - 14:49 WIB
Buka Cabang, MNC Securities...
Buka Cabang, MNC Securities Bidik Eksekutif Muda
A A A
JAKARTA - Direktur Utama PT MNC Securities Susy Meilina mengatakan, pembukaan cabang di PPM Manajemen bertujuan untuk menarik pangsa pasar eksekutif muda serta mahasiswa.

Hal itu, dia menjelaskan, supaya kalangan eksekutif muda dan mahasiswa bisa mengenal lebih dalam mengenai dunia pasar modal. Selain itu, menjadikan investasi saham sebagai salah satu pilihan menarik untuk berinvestasi.

"MNC Securities siap memberikan pemahaman kepada mahasiswa serta masyarakat mengenai investasi saham, sehingga dapat berinvestasi dengan cerdas," ujarnya di Jakarta, Selasa (11/8/2015).

Susy menyampaikan, menargetkan nilai transaksi trading saham dari cabang baru tersebut sebesar Rp4 miliar tiap harinya.

Di tempat yang sama, Branch Manager Kantor Cabang PPM MNC Securities Iman mengatakan, hadirnya kantor cabang ini akan mendorong mahasiswa yang ingin belajar saham dapat memanfaatkan fasilitas yang diberikan.

"Ini bisa digunakan untuk mencari tahu lebih dalam ilmu pasar modal," pungkasnya.

(Baca: MNC Securities Resmikan Kantor Cabang ke-40)
(rna)
Berita Terkait
20 UKM Kantongi Pendanaan...
20 UKM Kantongi Pendanaan Rp39 Miliar Lewat Securities Crowdfunding
IDIA 2022, MNC Sekuritas...
IDIA 2022, MNC Sekuritas Raih Best Digital Technology In Securities Services 2022
MNC Sekuritas Raih Penghargaan...
MNC Sekuritas Raih Penghargaan IDIA 2022: Best Digital Technology In Securities Services 2022
MNC Sekuritas Sabet...
MNC Sekuritas Sabet Penghargaan Internasional Euromoney Securities House Awards 2024: Best Retail Brokerage in Indonesia
Memperkokoh Posisi Sebagai...
Memperkokoh Posisi Sebagai Penyelenggara Securities Crowdfunding Terdepan
Didukung OJK, Asosiasi...
Didukung OJK, Asosiasi Securities Crowdfunding Pede Menatap 2022
Berita Terkini
Inovasi BNIdirect Raih...
Inovasi BNIdirect Raih 3 Penghargaan dari The Digital Banker
6 jam yang lalu
Pertamina Hulu Energi...
Pertamina Hulu Energi Dorong Kemandirian Ekonomi Perempuan Pesisir
6 jam yang lalu
Dampak Tarif Trump,...
Dampak Tarif Trump, Penerimaan Bea Cukai AS Pecah Rekor Tembus Rp259 Triliun per April
6 jam yang lalu
Jual Beli Properti di...
Jual Beli Properti di Jakarta, Wajib Pahami Aturan BPHTB Ini
8 jam yang lalu
Wamenkop Ferry Juliantono...
Wamenkop Ferry Juliantono Beberkan Enam Tugas Utama Koperasi Desa Merah Putih
8 jam yang lalu
Elnusa Petrofin Perluas...
Elnusa Petrofin Perluas Distribusi BBM Pembangkit di Kalimantan Barat
8 jam yang lalu
Infografis
Jusuf Muda Dalam, Menteri...
Jusuf Muda Dalam, Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved