Pentingnya Ekspedisi dalam Usaha Online

Kamis, 20 Juli 2017 - 06:11 WIB
Pentingnya Ekspedisi...
Pentingnya Ekspedisi dalam Usaha Online
A A A
JAKARTA - Penting untuk digaris bawahi bahwa kredibilitas sebuah usaha online juga ditentukan oleh sebuah jasa pengiriman. Sebuah usaha online layak untuk dipercaya apabila mereka memiliki barang dengan kualitas yang baik, customer service yang helpful, dan juga pengiriman yang cepat dan terpercaya sehingga barang yang dibeli oleh customer bisa sampai dengan utuh.

Pemilik brand Jumma Winny Caprina Irawan mengku telah menggunakan jasa pengiriman JNE sejak terlahirnya Jumma Kids di awal tahun 2014. “Saya mempercayakan pengiriman Jumma pada JNE karena JNE mempunyai layanan pilihan yang bisa disesuaikan dengan keinginan customer, bisa sampai sehari atau dengan layanan regular. Sampainya pun selalu cepat dan tepat," ungkap dia .

Ditambah dengan mudahnya akses pengecekan Airwaybill membuat customer dengan mudahnya men-track pemesanan mereka. Mulai dari 100 pengiriman setiap bulannya di tahun 2014, saat ini menginjak tahunnya yang ketiga Jumma Kids dapat mendapatkan omset ratusan juta per bulan untuk kiriman produknya dimana mencapai lebih dari 700 pengiriman setiap bulannya ke seluruh Indonesia.

Salah satu tips agar usaha berjalan dengan lancar dan sukses adalah apapun pilihannya baik usaha ataupun bekerja yang penting mulailah dengan apa yang anda sukai. Kadang orang cenderung menjadi tidak tahu apa yang harus mereka lakukan atau darimana mereka harus memulai apabila hendak membuat sebuah usaha.

“Don’t wait to be great to start, you just have to start to be great” sebuah quotes yang sering disampaikan oleh Winny dalam kesibukannya akhir-akhir ini sebagai pembicara di beberapa program seminar. Dalam kegiatan ini selain sharing session pengalaman memulai usaha, winny pun membagikan tips dan trik bagi para pelaku usaha dan UKM yang ingin memulai usahanya di Era Digital.
(akr)
Berita Terkait
Gandeng Ruangguru, JNE...
Gandeng Ruangguru, JNE Beri Akses PJJ ke Panti Asuhan
Tiga Dekade, JNE Antarkan...
Tiga Dekade, JNE Antarkan Kebahagiaan dari Hulu hingga Hilir
Berkontribusi Selama...
Berkontribusi Selama Pandemi, JNE Sabet Dua Penghargaan Bergengsi
Strategi Digital UMKM...
Strategi Digital UMKM Menghadapi The New Normal
JNE Gratiskan Kiriman...
JNE Gratiskan Kiriman Bantuan ke Lokasi Bencana Kaltim, Sumedang, dan Mamuju
Ramadhan, JNE Siapkan...
Ramadhan, JNE Siapkan Operasional dan Berikan Banyak Promo
Berita Terkini
Demi Tekan Tarif, Indonesia...
Demi Tekan Tarif, Indonesia Rela Tambah Impor Energi Rp168 Triliun dari AS
29 menit yang lalu
Pasarkan Produk Green...
Pasarkan Produk Green Coke, Pertachem Dorong Hilirisasi Nasional
1 jam yang lalu
Transformasi ESG Berbasis...
Transformasi ESG Berbasis Teknologi, Envicount Luncurkan Platform Inovatif
2 jam yang lalu
Siasati Tarif Trump,...
Siasati Tarif Trump, RI Siap Genjot Pasar Ekspor Eropa dan Australia
2 jam yang lalu
Dukungan BRI Antar Usaha...
Dukungan BRI Antar Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Rambah Pasar Internasional
4 jam yang lalu
AS Menang Banyak? Ini...
AS Menang Banyak? Ini Tawaran Indonesia dalam Negosiasi Tarif
5 jam yang lalu
Infografis
Jusuf Muda Dalam, Menteri...
Jusuf Muda Dalam, Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved