DSSA-UFS teken HoA baru tukar guling saham

Rabu, 05 Juni 2013 - 10:16 WIB
DSSA-UFS teken HoA baru...
DSSA-UFS teken HoA baru tukar guling saham
A A A
Sindonews.com - PT Dian Swastatika Sentosa Tbk (DSSA) dan United Fiber System Limited (UFS) menandatangani Head of Agreement (HoA) baru tukar guling saham. Pasalnya, perpanjangan long stop date dari Share Purchase Agreement (SPA) telah berakhir pada 31 Mei 2013.

Dalam keterangan perseroan di keterbukaan informasi Bursa Efek Indonesia (BEI), Rabu (5/6/2013) dijelaskan bahwa kedua pihak telah menandatangani HoA baru yang bersifat non-binding mengenai kesepakatan tukar guling saham kedua pihak pada Selasa (4/6/2013).

DSSA akan mengambil alih 94.141.935.700 lembar atau 93,77 persen saham baru yang diterbitkan perusahaan asal Singapura tersebut. Setelah transaski tersebut efekif, DSSA akan menjual dan mengalihkan 3.941.166.500 lembar atau 67 persen saham milik perseroan di PT Golden Energy Mines Tbk (GEMS) kepada UFS.

Rencana transaksi ini dilakukan dengan memperhatikan dan memenuhi persyaratan pendahuluan (condition precedent) seperti diatur dalam HoA dokumen-dokumen pelaksanaannya serta tunduk pada peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Setelah penandatanganan HoA, kedua pihak akan melakukan pembahasan untuk mencapai kesepakatan penandatangan sejumlah dokumen pelaksanaan yang baru terkait transaksi tersebut selambat-lambatnya pada akhir bulan ini atau tanggal lain yang disepakati kedua pihak.
(rna)
Berita Terkait
Meski Pandemi, Perusahaan...
Meski Pandemi, Perusahaan Ini Optimistis Penjualan Tumbuh Double Digit
PT GRP Tbk Jadi Pelanggan...
PT GRP Tbk Jadi Pelanggan Terbesar PLN
Harita Nickel Akuisisi...
Harita Nickel Akuisisi 99% Saham PT Gane Tambang Sentosa
Pemkab Terima Bantuan...
Pemkab Terima Bantuan Tabung Oksigen dari PT Timah Tbk
Dipolisikan, PT Darmi...
Dipolisikan, PT Darmi Bersaudara Tbk Nilai Ada Upaya Kriminalisasi
Beri Cek Kosong, Dirut...
Beri Cek Kosong, Dirut PT Darmi Bersaudara Tbk Dipolisikan
Berita Terkini
Pasarkan Produk Green...
Pasarkan Produk Green Coke, Pertachem Dorong Hilirisasi Nasional
1 jam yang lalu
Transformasi ESG Berbasis...
Transformasi ESG Berbasis Teknologi, Envicount Luncurkan Platform Inovatif
1 jam yang lalu
Siasati Tarif Trump,...
Siasati Tarif Trump, RI Siap Genjot Pasar Ekspor Eropa dan Australia
2 jam yang lalu
Dukungan BRI Antar Usaha...
Dukungan BRI Antar Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Rambah Pasar Internasional
4 jam yang lalu
AS Menang Banyak? Ini...
AS Menang Banyak? Ini Tawaran Indonesia dalam Negosiasi Tarif
4 jam yang lalu
Tren Baru: Transformasi...
Tren Baru: Transformasi Konsep Mal ke Modern Culture untuk Urban Lifestyle
5 jam yang lalu
Infografis
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved