Asmawi Syam Ditunjuk sebagai Plt Dirut BRI

Jum'at, 02 Januari 2015 - 19:46 WIB
Asmawi Syam Ditunjuk...
Asmawi Syam Ditunjuk sebagai Plt Dirut BRI
A A A
JAKARTA - PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI) menunjuk Asmawi Syam sebagai pelaksana tugas (Plt) direktur utama (Dirut) BRI, menggantikan Sofyan Basir yang diangkat sebagai dirut PT Perusahaan Listrik Negara (PLN).

Kepala Divisi Sekretariat Perusahaan BRI, Budi Satria mengatakan, pengangkatan Asmawi Syam sebagai Plt Dirut BRI sesuai dengan keputusan dewan komisaris perseroan.

"Sebagaimana tersebut di atas, telah ditunjuk Saudara Asmawi Syam sebagai pelaksana tugas direktur utama, yang berlaku efektif terhitung 2 Januari 2015," ujar Budi, dalam keterangan informasinya, Jumat (2/1/2015).

Lebih lanjut, dia menjelaskan, jabatan Asmawi akan berakhir sampai dengan ditetapkannya Dirut BRI definitif pada Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS).

Sebagai catatan, Sofyan Basir telah dua periode menduduki posisi orang nomor satu di BRI, sejak diangkat pada 17 Mei 2005. Masa jabatan Sofyan di BRI sejatinya baru berakhir pada 20 Mei 2015.
(dmd)
Berita Terkait
Bank BRI Tebar Dividen...
Bank BRI Tebar Dividen Jumbo Rp26,4 Triliun dari Laba Bersih 2021
Pembuktian Keberhasilan...
Pembuktian Keberhasilan Transformasi di Tengah Pandemi, BRI Raih 7 Penghargaan Bergengsi
Cetak Laba Besar, BSI...
Cetak Laba Besar, BSI Bayar Zakat Lebih dari Rp122,5 Miliar
Forbes Tempatkan BSI...
Forbes Tempatkan BSI dalam Jajaran 5 Bank Terbaik Indonesia
Pemaparan Kinerja PT...
Pemaparan Kinerja PT Bank Syariah Indonesia Tbk Triwulan III – 2021
DPR Dorong Pemegang...
DPR Dorong Pemegang Saham Tambah Modal Selamatkan Garuda
Berita Terkini
Rhenald Kasali Mundur...
Rhenald Kasali Mundur dari Komut Pos Indonesia, Ini Sosok Penggantinya
11 menit yang lalu
Minggu Mager, Harga...
Minggu Mager, Harga Emas Antam Tetap di Rp1.965.000 per Gram
1 jam yang lalu
4 Negara Pemilik Cadangan...
4 Negara Pemilik Cadangan Emas Terbesar di Dunia, Intip Gudang Penyimpanannya
2 jam yang lalu
Dialog Bersama Delegasi...
Dialog Bersama Delegasi SSTC, Kementan Bangga Programnya Jadi Inspirasi Negara Lain
3 jam yang lalu
Aksi Jual Amerika Menguat,...
Aksi 'Jual Amerika' Menguat, China Buang Dolar AS Rp387 Triliun
3 jam yang lalu
Bill Gates: Profesi...
Bill Gates: Profesi Guru dan Dokter Akan Punah 10 Tahun Lagi
4 jam yang lalu
Infografis
3 Alasan Ukraina Kini...
3 Alasan Ukraina Kini Layak Disebut Sebagai Penjara Terbuka
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved