BPK-PPATK Kerja Sama Pelaporan Keuangan Negara

Selasa, 24 Februari 2015 - 16:56 WIB
BPK-PPATK Kerja Sama...
BPK-PPATK Kerja Sama Pelaporan Keuangan Negara
A A A
JAKARTA - Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) hari ini menandatangani kerja sama penguatan pemeriksaan keuangan bersama Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK).

Ketua BPK Harry Azhar Aziz mengatakan, kerja sama ini‎ diperlukan untuk memperkuat informasi dan memastikan dugaan BPK terkait aliran dana fraud (kecurangan) dan sejenisnya.

‎"Kerja sama dengan PPATK ini perlu untuk perkuat dugaan kita terkait dana-dana fraud yang ada. Selain juga, untuk memperkuat informasi yang kita peroleh," katanya saat menandatangani kesepakatan bersama Ketua PPATK di Gedung BPK, Jakarta, Selasa (24/2/2015).

Menurutnya, pemeriksaan BPK selama ini belum dilengkapi dengan laporan PPATK sehingga harus kerja dua kali. Melalui skema kerja sama ini, laporan BPK akan semakin akurat dan mempercepat tindak lanjut rekomendasi. Sebab itu, dibutuhkan laporan PPATK untuk mendukung kinerja aparat BPK.

Begitu pun dengan PPATK, melalui kerja sama dua instansi ini, PPATK dapat segera menindaklanjuti ‎laporan aliran keuangan yang mencurigakan melalui bantuan BPK.
(izz)
Berita Terkait
DPR Sahkan Politikus...
DPR Sahkan Politikus Golkar Ahmadi Noor Supit Jadi Anggota BPK Periode 2022-2027
Sudah Jatuh Tempo, 16...
Sudah Jatuh Tempo, 16 Temuan LHP BPK Belum Ditindaklanjuti
Ada Apa, Laporan Keuangan...
Ada Apa, Laporan Keuangan KPU dan BSSN Tidak Dapat WTP dari BPK
Gantikan Wahyu Priyono,...
Gantikan Wahyu Priyono, Paula Henry Resmi Nahkodai BPK Sulsel
BPK Gelar Edukasi Akuntabilitas...
BPK Gelar Edukasi Akuntabilitas bagi Kalangan Muda
BPK Ungkap 6.011 Masalah...
BPK Ungkap 6.011 Masalah pada APBN 2021, Nilainya Capai Rp31,34 Triliun
Berita Terkini
Satu Dekade, Lionel...
Satu Dekade, Lionel Group Komit Beri Pelayanan Terbaik ke Pelanggan dan Mitra Bisnis
4 jam yang lalu
JPMorgan Bunyikan Alarm...
JPMorgan Bunyikan Alarm Resesi Amerika, Ini Biang Keroknya
4 jam yang lalu
14 Tahun Dipimpin Ririek,...
14 Tahun Dipimpin Ririek, Telkom Akselerasi Transformasi untuk Perkuat Ekosistem Digital Nasional
5 jam yang lalu
Konsolidasi Aset BUMN...
Konsolidasi Aset BUMN Masuk Tahap Akhir, Begini Bocoran CEO Danantara
5 jam yang lalu
Arsari Group Sangkal...
Arsari Group Sangkal Hashim Jabat Preskom di PT TMS
6 jam yang lalu
Efek FCTC Bikin Pelaku...
Efek FCTC Bikin Pelaku Industri Tembakau Was-was
6 jam yang lalu
Infografis
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved