10 Negara Besar Penghasil Minyak Bumi, Kelompok BRICS Mendominasi

Rabu, 30 Agustus 2023 - 14:35 WIB
Ada 10 negara besar penghasil minyak bumi di dunia. Foto/Ilustrasi
JAKARTA - Ada 10 negara besar penghasil minyak bumi di dunia. Beberapa di antaranya datang dari kelompok BRICS seiring bergabungnya produsen sekaligus eksportir minyak dunia.

Saat ini anggota BRICS terdiri dari Brasil, Rusia, India, China, dan Afrika Selatan. Pada Januari 2024 mendatang akan ada anggota baru, yakni Argentina, Mesir, Ethiopia, Iran, Arab Saudi , dan Uni Emirat Arab.

Minyak bumi menjadi salah satu sumber daya alam paling penting dalam perkembangan ekonomi dan industri dunia. Negara-negara yang kaya akan cadangan minyak memiliki pengaruh yang signifikan dalam pasar global, geopolitik, dan pertumbuhan ekonomi.

Berikut adalah 10 negara terbesar dalam hal produksi minyak bumi.

Negara Besar Penghasil Minyak





1. Amerika Serikat



Produksi minyak AS meningkat secara signifikan dalam beberapa tahun terakhir. Amerika Serikat menjadi negara nomor 1 dari 10 negara penghasil minyak di dunia saat ini.

Pasalnya, Amerika Serikat mengalami kenaikan produksi minyak bumi hingga 1.232.000 barel per hari di tahun 2021 menjadi 20.213.000 barel per hari di tahun 2022.

Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More