Trump Kembali Jadi Presiden AS, Mantan Bos Bank Sentral Beri Peringatan ke UE
Minggu, 10 November 2024 - 09:24 WIB
Mantan presiden ECB itu juga menyarankan, bahwa blok tersebut harus menerbitkan utang baru agar bisa bangkit menghadapi "tantangan eksistensial" yang saat ini dihadapinya.
Sementara itu saat kampanye, Trump berulang kali mengancam akan mengenakan tarif universal 10% pada barang-barang impor, mengklaim bahwa "sekutu kami telah mengambil keuntungan dari kami (AS)."
Kembali pada tahun 2018, selama masa jabatan pertamanya, Trump memberlakukan tarif 25% untuk impor baja Eropa dan 10% untuk aluminium. Sementara itu pada akhir bulan lalu, Dana Moneter Internasional (IMF) melaporkan bahwa produktivitas menurun di seluruh Uni Eropa.
Sementara itu saat kampanye, Trump berulang kali mengancam akan mengenakan tarif universal 10% pada barang-barang impor, mengklaim bahwa "sekutu kami telah mengambil keuntungan dari kami (AS)."
Kembali pada tahun 2018, selama masa jabatan pertamanya, Trump memberlakukan tarif 25% untuk impor baja Eropa dan 10% untuk aluminium. Sementara itu pada akhir bulan lalu, Dana Moneter Internasional (IMF) melaporkan bahwa produktivitas menurun di seluruh Uni Eropa.
(akr)
tulis komentar anda