International Coffee Day: Kopi Nusantara Jadi Pusat Perhatian Dunia

Sabtu, 03 Oktober 2020 - 21:13 WIB
(Baca Juga: Nikmat, di Tengah Pandemi Industri Kopi Bisa Seruput Devisa USD211 Juta )

Hari kedua peringatan Internasional Coffee Days di fokusnya pada trading, ulasan kopi dari para produsen kopi di Indonesia dan penjelasan mengenai market kopi dunia dan peluang kopi Indonesia menembus pasar internasional.

"Pembicara yang hadir beragam mulai dari para produsen kopi di Indonesia, perwakilan kementerian Luar Negeri dan kementerian Perdagangan RI,KBRI dari Moscow dan Finlandia hingga ITPC Dubai, Hamburg,Mexico City dan Los Angeles," jelas Mardiana selaku moderator kegiatan VICD.

Adapun kegiatan trading di mulai pukul: 13.00 - 15.00 :

1.untuk wilayah Asia Pacific, Africa, Middle East,

2. Europe and Rusia 15.00 to 19.00

3. USA, South, North, Central America 19.00 to 24.00

4. New Zealand : 10.00 to 12.00.

Diketahui trading Bengkulu sendiri, sudah mendapatkan 2 calon buyer untuk di follow up, dari Korea sudah siap membeli robusta Bengkulu melalui Bencoolen Coffee saat tengah dalam proses kesepakatan kedua belah pihak, termasuk dari Kairo juga telah melakukan penawaran ke Bencoolen Coffee.

Tanggal 1 hingga 4 Oktober 2020 dipilih sebagai waktu pelaksanaan event Virtual International Coffee Day. Pada acara hari pertama & kedua diperuntukkan bagi penjual kopi & pembeli baik dari lokal maupun internasional (Eksporter, Distributor, Horeka, Manufaktur) juga orang-orang yang serius tertarik untuk memulai industri kopi Indonesia.
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More