TEI Virtual 2020, Intip Potensi Kerja Sama Bisnis dengan Pengusaha Ethiopia
Selasa, 10 November 2020 - 23:15 WIB
Keempat, potensi besar kerjasama bisnis Indonesia dan Ethiopia ternyata masih banyak yang belum tahu dan diketahui pengusaha Indonesia.
"Saya masih ingat kawan-kawan, pada tahun lalu ketika menjadi pembicara TEI 2019. Beberapa pengusaha Indonesia mengatakan kepada saya, bahwa sebelumnya mendengar nama Ethiopia saja, mereka merasa lemas. Apalagi untuk mengadakan atau melakukan kerja sama bisnis dengan negara-negara Afrika, termasuk Ethiopia tentunya," ungkapnya.
Namun dengan berbagai kegiatan diplomasi ekonomi Indonesia di Afrika yang begitu gencar dalam berapa tahun belakangan ini. Termasuk tentunya Indonesia-Afrika forum yang diselenggarakan tahun 2018 dan juga Indonesia-Afrika Infastructure Dialog yang diadakan tahun lalu 2019.
"Maka hubungan dan kerja sama ekonomi Indonesia dengan negara-negara Afrika termasuk Ethiopia meningkat dengan sangat baik. Semoga trade expo Indonesia tahun 2020 vitual exbition bisa berjalan dengan baik, lancar dan sukses," paparnya.
"Saya masih ingat kawan-kawan, pada tahun lalu ketika menjadi pembicara TEI 2019. Beberapa pengusaha Indonesia mengatakan kepada saya, bahwa sebelumnya mendengar nama Ethiopia saja, mereka merasa lemas. Apalagi untuk mengadakan atau melakukan kerja sama bisnis dengan negara-negara Afrika, termasuk Ethiopia tentunya," ungkapnya.
Namun dengan berbagai kegiatan diplomasi ekonomi Indonesia di Afrika yang begitu gencar dalam berapa tahun belakangan ini. Termasuk tentunya Indonesia-Afrika forum yang diselenggarakan tahun 2018 dan juga Indonesia-Afrika Infastructure Dialog yang diadakan tahun lalu 2019.
"Maka hubungan dan kerja sama ekonomi Indonesia dengan negara-negara Afrika termasuk Ethiopia meningkat dengan sangat baik. Semoga trade expo Indonesia tahun 2020 vitual exbition bisa berjalan dengan baik, lancar dan sukses," paparnya.
(akr)
tulis komentar anda