Dari Batu Bara hingga Batu Kerikil, Ini 5 Harta Karun Tambang Indonesia yang Diekspor ke Korea
Minggu, 19 Juni 2022 - 08:35 WIB
1. Batu Bara
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mencatat total ekspor batu bara RI sepanjang tahun 2021 sebesar 435 juta ton.
Sedangkan untuk ekspor batu bara ke Korea Selatan volumenya sekitar 21 juta ton, lebih rendah dari tahun 2020 yang sebesar 24,8 juta ton. Meski menurun, nilainya mengalami kenaikan 36,53% yaitu dari USD1,04 miliar menjadi USD1,42 miliar.
2. Gas Alam
Volume ekspor gas alam RI ke Korea Selatan sebesar 2,38 juta ton dengan nilai USD792,69 juta atau meningkat 4,81% dari USD756,33 juta pada 2020.
3. Bijih Tembaga
Pada tahun 2021 Indonesia mengekspor 300.807,7 ton bijih tembaga dengan nilai USD725,67 juta atau naik 142,1% dibanding tahun sebelumnya yang senilai USD299,58 juta.
4. Batu Kerikil
Ekspor batu kerikil Indonesia ke Negeri K-Pop pada 2021 sebanyak 5.121 ton atau naik 127,8% dibanding tahun 2020 sebesar 2.247 ton. Nilainya juga meningkat 140% menjadi USD728.684 dari tahun sebelumnya senilai USD302.883.
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mencatat total ekspor batu bara RI sepanjang tahun 2021 sebesar 435 juta ton.
Sedangkan untuk ekspor batu bara ke Korea Selatan volumenya sekitar 21 juta ton, lebih rendah dari tahun 2020 yang sebesar 24,8 juta ton. Meski menurun, nilainya mengalami kenaikan 36,53% yaitu dari USD1,04 miliar menjadi USD1,42 miliar.
2. Gas Alam
Volume ekspor gas alam RI ke Korea Selatan sebesar 2,38 juta ton dengan nilai USD792,69 juta atau meningkat 4,81% dari USD756,33 juta pada 2020.
3. Bijih Tembaga
Pada tahun 2021 Indonesia mengekspor 300.807,7 ton bijih tembaga dengan nilai USD725,67 juta atau naik 142,1% dibanding tahun sebelumnya yang senilai USD299,58 juta.
4. Batu Kerikil
Ekspor batu kerikil Indonesia ke Negeri K-Pop pada 2021 sebanyak 5.121 ton atau naik 127,8% dibanding tahun 2020 sebesar 2.247 ton. Nilainya juga meningkat 140% menjadi USD728.684 dari tahun sebelumnya senilai USD302.883.
Lihat Juga :
tulis komentar anda