45 Perusahaan Siap Gelar IPO, 13 Calon Emiten Beraset Jumbo

Minggu, 25 Juni 2023 - 22:04 WIB
loading...
45 Perusahaan Siap Gelar...
BEI mengumumkan perusahaan yang masuk pipeline IPO per 23 Juni 2023. FOTO/dok.SINDOnews
A A A
JAKARTA - PT Bursa Efek Indonesia ( BEI ) mengumumkan terdapat 45 perusahaan yang masuk dalam pipeline pencatatan saham perdana (initial public offering/IPO) per 23 Juni 2023.

Direktur Penilaian Perusahaan BEI, I Gede Nyoman Yetna mengatakan dari jumlah tersebut, terdapat 13 perusahaan yang memiliki aset jumbo. "13 perusahaan aset skala besar di atas Rp250 miliar," kata Nyoman dalam keterangan, dikutip Minggu (25/6/2023).



Adapun 26 perusahaan, terang Nyoman, memiliki aset skala menengah yaitu antara Rp50 miliar hingga Rp250 miliar, sedangkan sisa 6 calon emiten adalah kecil dengan aset di bawah Rp50 miliar.

Secara sektoral, sebagian besar perusahaan berasal dari konsumer siklikal yang mencapai 10 perusahaan, disusul 6 perusahaan dari sektor nonsiklikal. Terdapat 4 perusahaan yang masing-masing berasal dari sektor bahan baku, energi, industri, properti-realestate, teknologi, dan transportasi-logistik.



Selanjutnya, terdapat 2 korporasi dari sektor kesehatan, 2 dari infrastruktur, dan 1 calon dari sektor keuangan. Adapun hingga Senin (15/5), realisasi dana IPO yang berhasil dihimpun telah mencapai Rp33,9 triliun, dari total 44 perusahaan.
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
10 Saham Paling Boncos...
10 Saham Paling Boncos dalam Sepekan 21-25 April 2025, Intip Daftarnya
Daftar Lengkap 10 Saham...
Daftar Lengkap 10 Saham Paling Cuan Pekan Ini: Ada Emiten Melesat 115 Persen
Rapor Bursa Sepekan:...
Rapor Bursa Sepekan: IHSG Naik 3,74 Persen, Market Cap Tumbuh Rp441 Triliun
TBS Energi Bagikan Dividen...
TBS Energi Bagikan Dividen Rp168 Miliar, Tunjuk Dewan Komisaris Baru
Dharma Polimetal Tebar...
Dharma Polimetal Tebar Dividen Rp202 Miliar, Setara 35% dari Laba Bersih
MDLN Pangkas Beban Utang...
MDLN Pangkas Beban Utang Obligasi Luar Negeri Rp1,7 T melalui Buyback and Exchange Offer
Medela Potentia Resmi...
Medela Potentia Resmi Melantai di Bursa, Himpun Dana Rp685 Miliar
IHSG Mengawali Pekan...
IHSG Mengawali Pekan Ini di 6.225, Memerah dengan Transaksi Saham Rp640,5 M
32 Perusahaan Antre...
32 Perusahaan Antre IPO, 12 Beraset Jumbo
Rekomendasi
Purnawirawan TNI Minta...
Purnawirawan TNI Minta Wapres Diganti, Golkar: Hingga saat Ini Gibran Tak Ada Pelanggaran
Kemenangan Anthony Yarde...
Kemenangan Anthony Yarde Buka Asa Lawan Pemenang Trilogi Artur Beterbiev vs Dmitry Bivol
Marlon Tapales TKO Petinju...
Marlon Tapales TKO Petinju Indonesia, Tunggu Naoya Inoue Naik Kelas, Kembali ke Jalur Gelar
Berita Terkini
Bank Dunia Membunyikan...
Bank Dunia Membunyikan Alarm Soal Jeratan Utang di Negara Berkembang, Termasuk RI?
7 menit yang lalu
Regenerasi Petani Kementan...
Regenerasi Petani Kementan Dipuji IFAD, Siap Ditularkan ke Negara Lain
15 menit yang lalu
Menteri Luar Negeri...
Menteri Luar Negeri China Sebut Tarif AS Tindakan Egois yang Ekstrem
34 menit yang lalu
IHSG Berpotensi Lanjutkan...
IHSG Berpotensi Lanjutkan Penguatan ke 6.700, Investor Pantau Data Inflasi
1 jam yang lalu
Inovasi BNIdirect Raih...
Inovasi BNIdirect Raih 3 Penghargaan dari The Digital Banker
10 jam yang lalu
Pertamina Hulu Energi...
Pertamina Hulu Energi Dorong Kemandirian Ekonomi Perempuan Pesisir
10 jam yang lalu
Infografis
Jerman akan Gelar Latihan...
Jerman akan Gelar Latihan Militer untuk Hadapi Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved