IHSG Hari Ini Berpotensi Lanjutkan Penguatan Terbatas di Kisaran 7.123 - 7.272

Rabu, 24 Januari 2024 - 06:47 WIB
loading...
IHSG Hari Ini Berpotensi...
IHSG pada perdagangan hari ini, Rabu (24/1/2024) berpotensi menguat terbatas pada sepanjang perdagangan. Pergerakan indeks saham akan berada di kisaran 7.123 - 7.272. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan ( IHSG ) pada perdagangan hari ini, Rabu (24/1/2024) berpotensi menguat terbatas pada sepanjang perdagangan. Pergerakan indeks saham akan berada di kisaran 7.123 - 7.272.



CEO PT Yugen Bertumbuh Sekuritas, William Surya Wijaya mengatakan, pola gerak IHSG saat ini masih menunjukkan betah berada dalam rentang konsolidasi wajar dengan potensi pelemahan terbatas yang masih terlihat.

"Kondisi perekonomian Indonesia yang masih berada dalam kondisi stabil dan terkendali diharapkan dapat memberikan sentimen positif terhadap pola gerak IHSG hingga beberapa waktu mendatang,” tulis William dalam risetnya, Selasa (23/1/2024).



Menurut William, para investor masih harus mewaspadai adanya potensi koreksi wajar mengingat para investor asing belum mencatatkan capital inflow yang cukup signifikan masuk ke dalam pasar modal Indonesia.

Sebelumnya, IHSG ditutup ke zona hijau pada sesi terakhir perdagangan. IHSG hari ini menguat 8,3 poin atau 0,11% ke level tertingginya hari ini di 7.256,22.

Pada penutupan Selasa (23/1/2024), terdapat 156 saham menguat, 379 saham melemah dan 229 saham stagnan. Transaksi perdagangan mencapai Rp10,0 triliun dari 15,5 miliar saham yang diperdagangkan.

Saham- saham rekomendasi yang dapat jadi pilihan diantaranya:
- UNVR
- SMGR
- AALI
- GGRM
- JSMR
- ASRI
- AKRA
(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Realisasi Program Makan...
Realisasi Program Makan Bergizi Gratis Capai Rp710,5 Miliar, Jangkau 2 Juta Penerima
Pabrik MinyaKita Tak...
Pabrik MinyaKita Tak Sesuai Takaran Resmi Ditutup, Ini Pemiliknya
Menko Airlangga dan...
Menko Airlangga dan Luhut Samakan Jurus demi Genjot Pertumbuhan Ekonomi, Ini Hasilnya
8 Miliarder Teknologi...
8 Miliarder Teknologi Babak Belur di 2025 usai Boncos Rp4.333 Triliun
Perkuat Pasokan Energi...
Perkuat Pasokan Energi Primer Pembangkit, PLN EPI Pastikan Keandalan Listrik Selama Ramadan
Rupiah Hari Ini Terkapar...
Rupiah Hari Ini Terkapar ke Rp16.452 per Dolar AS, Berikut Sentimennya
2 Trainset KRL Commuter...
2 Trainset KRL Commuter Baru dari China Sampai di Indonesia, Kapan Dipakai KAI?
Momentum Positif Pemain...
Momentum Positif Pemain di Industri Asuransi saat Literasi Masyarakat Meningkat
IHSG Berakhir Terkapar,...
IHSG Berakhir Terkapar, Ada 416 Saham Terseret ke Zona Merah
Rekomendasi
Hamas Senang Trump Cabut...
Hamas Senang Trump Cabut Rencana AS Usir Warga Gaza
Patrick Kluivert Efek,...
Patrick Kluivert Efek, Mees Hilgers: Kehadirannya Ciptakan Antusiasme!
Kondisi Genetik Langka,...
Kondisi Genetik Langka, Gadis Ini Tak Merasakan Sakit Bahkan usai Ditabrak Mobil
Berita Terkini
Transaksi Pembelian...
Transaksi Pembelian Beton Kini Lebih Mudah dengan Dompet Digital
8 menit yang lalu
Sri Mulyani Memohon...
Sri Mulyani Memohon Penurunan Penerimaan Pajak Tak Didramatisir
20 menit yang lalu
THR PNS Cair 17 Maret...
THR PNS Cair 17 Maret 2025 , Pemerintah Siapkan Anggaran Rp49,9 Triliun
42 menit yang lalu
Realisasi Program Makan...
Realisasi Program Makan Bergizi Gratis Capai Rp710,5 Miliar, Jangkau 2 Juta Penerima
1 jam yang lalu
Pabrik MinyaKita Tak...
Pabrik MinyaKita Tak Sesuai Takaran Resmi Ditutup, Ini Pemiliknya
1 jam yang lalu
TBS Energi Tumbuh Positif...
TBS Energi Tumbuh Positif di Tengah Transformasi Bisnis Berkelanjutan
2 jam yang lalu
Infografis
Pemain Termahal di Asia...
Pemain Termahal di Asia Tenggara 2025, Indonesia Mendominasi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved